Review Pelanggan untuk Kopi Nako

Kopi Nako Pamulang

oleh I Gusti Ayu, 29 Oktober 2022 (1 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
Foto Makanan di Kopi Nako

Nasi Merem Melek

Foto Makanan di Kopi Nako

Mie Ayam Nako

Tempatnya luas dan nyaman tapi aku saranin untuk dareng di sore hari karena area duduknya mostly outdoor.

Minuman asam kaktus nya seger dan gak kemanisan, kopi kaktus rasanya unik kopinya ga terlalu strong. Nasi merem melek enak sambelnya (harus tambah telor ceplok ya biar lebih mantep). Mie ayam nako tipe mie ayam yang nggak ada kuah nya tp overall bumbunya pas dan enak.

Menunya oke untuk harga 25k-40k dan tempatnya yang lagi hits. yang penting juga pelayananya ramah dan cepat walaupun rame. Tempat duduk disediakan untuk 2 orang sampai grup jadi bisa buat kumpul rame2 juga.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kopi Nako
Foto Makanan di Kopi Nako
Foto Makanan di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Eksterior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako

Menu yang dipesan: mie ayam nako, nasi merem melek, asam kaktus, nasi merem melek udang, Kopi Kaktus Asam Kaktus, kentang keju, Kopi Nako, kopi kaktus

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Nako

(Kafe)

Jl. Siliwangi No. 10, Pamulang, Tangerang Selatan


Rata-rata: 4.7
Rasa:4.7
Suasana:4.7
Harga:4.7
Pelayanan:4.7
Kebersihan:4.7

Reviewer:

Foto Profil I Gusti Ayu

1 Review

1 Makasih