Tak cuma fashion, kuliner juga punya tren yang selalu berganti setiap tahun. Selalu ada tren makanan atau minuman baru yang bikin kita viral bahkan sampai membuat kita terheran-heran. Semua kuliner hits di Jabodetabek ini serba unik dan rasanya lezat. Kuartal pertama 2022 telah dilewati, sudah terlihat beberapa jenis kuliner yang berhasil menyita perhatian. Sebut saja seperti kuliner hits di Bekasi. Kamu termasuk yang selalu mengikuti tren kuliner tanah air? Kalau begitu sederetan kuliner hits di Bekasi ini wajib kamu coba. Kuliner hits di Bekasi terdiri dari beragam makanan, minuman bahkan tempat makan hits di Bekasi yang sedang viral saat ini. Sebagai pencinta kuliner tanah air tentunya kamu jangan sampai ketinggalan dengan kuliner hits di Bekasi ini. Bagikan momen keseruan kamu saat menyantap kuliner hits di Bekasi di sosial media biar teman-temanmu bisa ikutan berkunjung kesini. Ayo segera mampir ke 15 tempat makan ini untuk cicipi kuliner hits di Bekasi biar tidak dibilang ketinggalan zaman!
Tom Sushi
Grand Galaxy Park, Lantai Ground
Jl. Grand Galaxy Boulevard No. 1, Bekasi Selatan, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Murah meriah bahagia
Sushi harga terjangkau tapi kualitasnya tetep ok. Restonya bener2 bersih. Fresh. Wangi. Ditambah lagi pelayanan yang ok dan ramah, makasih mbak usli! Gue pun disini hampir kalap pengen cobain menunya lol. Dan ga nyesel pas order veggie sushi, kewpienya top.
Tsamara Resto & Function Hall
Jl. Raya Hankam Kav. 69, Jatisampurna, Bekasi
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Super Duper Cozy & Nikmat
Harganya affordable banget, seporsi bahkan bisa share ramai-ramai. Udangnya berukuran kecil dan cukup banyak, namun teksturnya renyah dan cukup gurih.
Little Talk Coffee
Vida Bekasi
Jl. Tirta Utama No. 10 (Depan Marketing Gallery), Bantar Gebang, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Every visit are always worth the visit!
Worth to try kalo mau dessert yg porsinya banyak karena menurut saya dessert yg lain porsinya gak sebanyak ini, bisa untuk sharing sama temen.
Umaku Sushi
Perumahan Citra Grand, Ruko City Walk, Blok CW1 No. 26
Jl. Raya Alternatif Cibubur, Jatisampurna, Bekasi
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Sushi restaurant
suka banget sama salmon aburi nya dan akhirnya nyobain yg cheese karena penasaran. Rasanya sesuai ekspektasi dan enaaaak :') trus pas kesana dapet menu free salmon lemon biso yg rasanya jugaa enak
Kalav Burger & Platter
Perumnas 3
Jl. P Bali Raya Blok G No. 7, Bekasi Timur, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Beneran Sampe Kalaaaap 😳
Rasanya enaaaaak!!!! Sayurannya banyak, double patty dan buns-nya enaak dan rasanya itu ga pasaran.
Simetri Coffee Roasters
BCBD Summarecon Bekasi, La Spezia
Jl. Bulevar Ahmad Yani No. 56A - B, Bekasi Utara, Bekasi
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
New places
Kalau kalian ga mau makan berat bisa banget dicoba menu yang satu ini dan porsinya bisa buat 2 orang yang isinya ada banyak dan aku suka banget sama dipping sauce nya.
Paris di Jakarta
Perumnas 3
Jl. P Bali Raya Blok G No. 7, Bekasi Timur, Bekasi
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Ayam afrika ala Paris hadir di Bekasi
Bumbunya meresap ayamnya lezat 3 paha ayam utuh, menggunakan beras premium jd butter rice yg padat tercetak, nikmati selagi hangat.
Ottoke Kape
Kemang Pratama, Ruko Kemang Pratama, Blok AN No. 19
Jl. Kemang Pratama Raya, Rawalumbu, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Aesthetic K-Drama Cafe
Korbitsu memiliki bentuk lonjong, didalamnya berisi mozarella dan smoked beef. Saat digigit, teksturnya crunchy jadi akan terasa krenyes2 saat mengunyah. Rasanya enak, dicocol kesambel jadi makin mantap.
Rainbow Cafe
Buns disini warna nya pink. Tetapi buns nya enak dan fluffy pas dimakan. Patty dari ayam goreng tepung nya crunchy dan saus nya enak.
Nara Coffee
Easton Jatibening
Jl. Jatibening II No. 225, Pondok Gede, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Coffeeshop asik di Jatibening
Nasi gorengnya bukan tipe nasi goreng yang kering. Nasinya pulen dengan rasa agak manis. Dan akan ada rasa sedikit pedas kalau dimakan bersamaan dengan ayamnya. Porsinya menurut saya cukup untuk satu orang.
Steaky Steak
Grand Wisata, Ruko La Monte, Blok ER3 No. 17
Jl. Western Boulevard, Mustika Jaya, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
AFFORDABLE PRICE BUT VERY WORTH IT STEAK!
THEIR SAUCE BLENDS ARE TOO GOOD! Masih speechless gimana dengan harga yang sangat affordable, rasa saus-saus steak mereka TOP NOTCH! Crispy steak mereka bener-bener renyah & empuk. Aku rekomendasi SEMUA menu mereka.
Simetri Coffee Roasters
BCBD Summarecon Bekasi, La Spezia
Jl. Bulevar Ahmad Yani No. 56A - B, Bekasi Utara, Bekasi
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Bersantai di Simetri Coffee Bekasi
Smoked Beef Aglio Olionya ini sih favorit iya rasanya enak banget perpaduan yang pas.
O Mise Sushi
Grand Wisata, Ruko Festive Garden, Blok AA16 No. 71
Jl. Festival Avenue, Mustika Jaya, Bekasi
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Sushi di Grand Wisata
Jujur ini pertama kali kuliner ke grand wisata dan ga nyangka ada kedai sushi enak yang worth it.
Sobat Mentai
Grand Galaxy City, Ruko Grand Galaxy City, Blok RSA5 No. 66, Rays Cleanup, Lantai 3
Jl. Boulevar Raya Barat, Bekasi Selatan, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Siomay Mix Mentai nya Enak
Siomay mix ini ada siomay goreng dan kukus. Rasanya enak, gurih dan padet. Ditambah saus mentainya yang berlimpah. Rasanya ngangenin banget. Juara!
Tropis Karami
Grand Galaxy City, Ruko Grand Galaxy City, Blok RRG7 No. 18
Jl. Rose Garden VII, Bekasi Selatan, Bekasi
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Bekasi Tropical Gateaway
Hadir lagi cafe baru dengan konsep yang sedikit berbeda di Galaxy. Kalau biasanya coffee shop atau resto, Tropis Karami mengambil konsep tropical juice bar dengan pastry. Aku coba signature drinks mereka, Rimbun Bunga dan Pinacolada.