Logo Ringkasan PergiKuliner Logo Ringkasan PergiKuliner

6 Tempat Makan Buah di Jakarta dan Tangerang Paling Beda!

List Artikel
28 Oktober 2015 | 0 Komentar
Buah-buahan banyak mengandung vitamin, air, gizi, serat, dan sumber antioxidant alami terbesar. Selain itu buah-buahan juga dapat mencegah penyakit tertentu. Masih ada yang tidak suka sama buah-buahan? Jangan khawatir! Kini buah-buahan juga bisa dimakan bersama dengan es krim dan kue yang pastinya lebih menarik daripada ketika mengonsumsinya langsung. Kali ini PergiKuliner akan memberikan rekomendasi tempat-tempat makan buah paling beda karena disajikan sebagai bahan campuran berbagai makanan yang sudah pasti enak!


Foto Shirayuki Desserts

Shirayuki Desserts

Mall Taman Anggrek, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1413215886

Fun eating

Akhirnya ada kesempatan nyobain shirayuki setelah dia buka cabang di taman anggrek. Tempatnya kecil tapi dekornya lucu. Aku ga expect rasanya sih, tapi ternyata lumayan juga rasanya hehehe.

Foto SNCTRY & Co

SNCTRY & Co

Pelaspas Dharmawangsa
Jl. Darmawangsa No. 4, Darmawangsa, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1431433298

dessert rasa es buah :)

kemudian gw juga pesen Granola, yaitu gabungan dari beberapa cereal yang bisa ditambahkan milk juga, gw sih lebih prefer ke yg ini ya, ini rasanya lumayan kok hehe

Foto Amber Chocolate Bar

Amber Chocolate Bar

Jl. Senopati No. 16, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang

Picture 1411900976

Sky Lounge Pertama di Senopati

Menurut saya semuanya enak, namun diantara lima itu, favorite saya adalah Macaron Raspberry Sandwich. Semuanya pantas untuk dicoba, dan saya pasti akan kembali lagi untuk mencoba yang lainnya.

Foto Turning Point Coffee

Turning Point Coffee

Ruko Golden 8, Blok K No. 10
Jl. Ki Hajar Dewantara, Gading Serpong, Serpong, Tangerang

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1428487681

Must Try!

Selain kopinya yg enak, suasananya yg homey serta pelayanannya yg bersahabat, tetapi karena ada watermelon lychee cake nya yg bikin ketagihan. rasanya tidak terlalu wah, tp buat saya enak bngt, spt mkn buah semangka tp dlm bentuk cake dan tdk terlalu manis.

Foto Aree

Aree

Mall Alam Sutera, Lantai 2
Jl. Jalur Sutera Barat, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1426163143

One of delicious korean dessert in town

Dan emg ga nyesel bgt kesini tuh cobain blueberry cheese snowflakes nya krn emg salah satu favorite menu kata mas2 nya dan bener aja emg enak bgt bgt bgt!!!

Foto Pancious

Pancious

Central Park, Tribeca Park, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1410170834

pancious ada menu baru lho

Salah 1 menu dessert yang wajib dipesan disini adalah creme brulee nya! Enak parah!

Punya rekomendasi tempat makan buah paling beda lainnya? Yuk tulis rekomendasinya di comment box!

Topik artikel ini:
0 Komentar
[ ... ]

Bagaimana ringkasan ini menurut pendapatmu?