Logo Ringkasan PergiKuliner Logo Ringkasan PergiKuliner

Jangan Lewatkan Waktu Minum Teh yang Enak di 7 Kedai Ini Ya!

List Artikel
23 September 2015 | 0 Komentar

Istilah tersebut rupanya dikenal dari negara Tiongkok. Di sana, minum teh merupakan salah satu budaya turun-temurun sejak 3.000 tahun lalu, lho. Budaya minum teh ini bertujuan untuk menyegarkan tubuh dan menghilangkan kantuk selama meditasi yang dapat memakan waktu berjam-jam. Tak hanya sebatas itu saja, orang-orang China terdahulu juga mempercayai bahwa minum teh dapat melarutkan lemak jahat dalam tubuh.


Nah, setelah terkenal luas di kalangan masyarakat Tionghoa, perjamuan minum teh juga dilestarikan oleh negara Jepang yang merupakan keturunan dari negara China. Dari situlah, kemudian teh banyak dikonsumsi oleh warga di negara Asia lain, salah satunya Indonesia. 


Di Indonesia, teh tidak hanya dinikmati sebagai suatu tradisi saat berkumpul bersama keluarga saja, tetapi juga dapat dinikmati bersama rekan sebaya karena ada banyak kedai teh yang menawarkan varian rasa, aroma, dan topping yang menarik, diantaranya Milo Macchiato, Milk Tea with Konjac Jelly, dan Pink Lychee Tea Yakult with Grass Jelly. Wah, dari namanya saja sudah terdengar kece ya! 


Yuk, mulai sekarang kita lestarikan minum teh juga!

Foto Hoshino Tea Time

Hoshino Tea Time

UOB Plaza, Thamrin Nine, Lantai Basement 1, Food Parc
Jl. MH Thamrin No. 10, Thamrin, Jakarta Pusat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

User tanpa foto profil

Bubble Drink dengan Teh Asli

Hoshino Tea Time menyajikan rasa bubble tea yang beda. Ketika biasanya minuman sejenis menggunakan powder, mereka 100% menggunakan daun teh asli. Sebagai info, mereka menggunakan Ten Ren's Tea sebagai bahan utama minumannya. Sangat direkomendasikan!

Foto KOI The

KOI The

Baywalk Mall, Lantai 4
Jl. Pluit Karang Ayu, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1412686762

Tea Machiato!!!

Untuk meminumnya juga tidak menggunakan sedotan. Kita diberikan cutter kecil untuk membuat irisan di pojok gelasnya dan meneguknya langsung dari gelas tersebut. Minuman yang satu ini patut dicoba. Very recommended!

Foto Tea Cups

Tea Cups

Mall Taman Anggrek, Lantai 4
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1415246630

I’m here fot hot milk tea!

kemarin ini saya cobain hot milk tea disini kok rasanya enak ya.. beda seperti yang lain, ya mungkin karena disini bisa disajikan secara hangat atau panas jadi rasanya beda.

Foto Clea Tea Bar and Lounge

Clea Tea Bar and Lounge

Jl. Kemang Raya No. 95, Kemang, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1419141394

Minum teh cantik

Tempatnya kece, dekorasinya bagus juga trus wangi bunga2. Makanannya juga ga kalah kece, enak2 juga. Spesialis teh nya ga perlu diraguin lain deh pokoknya

Foto Bradley's British Tea House

Bradley's British Tea House

Jl. Kertanegara No. 72, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1413018269

Budgeted English Tea Break!

Spesialisasi Bradley adalah teh sehingga tidak heran bahwa Bradley menyediakan berbagai macam teh. Sebagai tea lover, anda akan cocok berada di tempat ini.

Foto Lady Alice Tea Room

Lady Alice Tea Room

Gandaria City, Lantai 2, Mainstreet Dining
Jl. Sultan Iskandar Muda, Gandaria, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1412261798

Minum Bunga

Dan minumannya ada yang menarik yaitu rose hibiscus vanilla tea. rose? Yeah emang awalnya saya juga ngerasa aneh minum rose, tapi ternyata rasanya enak manis manis asem. Dan bener bener ada bunganya di dalam tea pot.

Foto Peacock Lounge - Fairmont Jakarta

Peacock Lounge - Fairmont Jakarta

Fairmont Jakarta, Lantai Ground
Jl. Asia Afrika No. 8, Senayan, Jakarta Selatan

Di atas Rp. 200.000 /orang

Picture 1437709718

Pretty High Tea!

Mine was TWG Royal Orchid with adorable smell once it pours into my cup for the first time. They served it with brown & white sugar blocks. My eyes of tea will never go wrong. Not long after, came the set. Ooh-la-la so pretty!

Topik artikel ini:
0 Komentar
[ ... ]

Bagaimana ringkasan ini menurut pendapatmu?