10 Tempat Makan Masakan Jawa Timur Terbaik (update 21 hari yang lalu)

Tentang Masakan Jawa Timur
Picture 1554795697

Pulau Jawa sepertinya tidak akan pernah habis akan hal-hal menarik, salah satunya adalah kuliner khasnya. Jawa sendiri terbagi menjadi beberapa provinsi dan salah satunya adalah provinsi Jawa Timur. Membicarakan kuliner khas Jawa Timur beberapa diantaranya sudah tidak asing di telinga maupun di lidah. Sebut saja sate madura, soto surabaya, tahu petis, penyetan dan masih banyak lagi yang lainnya. Saking terkenalnya makanan-makanan khas Jawa Timur tersebut membuat tidak sulitnya menemukan tempat makan yang menyediakan menu-menu khas Jawa Timur-an dimana pun hingga di luar provinsi Jawa Timur itu sendiri. Dan dari banyaknya restoran khas Jawa Timur, di bawah ini merupakan beberapa tempat makan masakan khas Jawa Timur yang paling direkomendasikan.

Berikut peringkat tempat makan Masakan Jawa Timur enak bulan ini
1

Warung Pak Hasyim

Warung Pak Hasyim

[ Gubeng | Indonesia ]

Jl. Barata Jaya (Sebelah Hotel Narita), Gubeng, Surabaya

Senin - Minggu (11:00 - 23:00)

Di bawah Rp. 50.000

4.30 /5
2

Lontong Balap Rajawali

Lontong Balap Rajawali

[ Krembangan | Indonesia ]

Jl. Krembangan Timur No. 32D, Krembangan, Surabaya

Senin - Sabtu (06:00 -16:30), Minggu Tutup

Di bawah Rp. 50.000

4.27 /5
3

Remboelan

Remboelan

[ Senayan | Indonesia ]

Plaza Senayan, Lantai 3
Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan

Senin - Minggu (10:00 - 22:00)

Rp. 50.000 - Rp. 100.000

4.16 /5
4

Harum Manis

Harum Manis

[ Tanah Abang | Indonesia ]

Apartemen Pavilion Sudirman, Lantai Ground
Jl. KH Mas Mansyur, Tanah Abang, Jakarta Pusat

Senin - Minggu (11:00 - 15:00, 17:30 - 21:00)

Di atas Rp. 200.000

4.12 /5
5

Warung Ngalam

Warung Ngalam

[ Menteng | Indonesia ]

Jl. KH Wahid Hasyim No. 106, Menteng, Jakarta Pusat

Senin - Minggu (08:00 - 22:00)

Rp. 50.000 - Rp. 100.000

3.96 /5
6

Rawon Pak Pangat Wonokromo

Rawon Pak Pangat Wonokromo

[ Gayungan | Indonesia ]

Ruko Lotus Regency, No. 15
Jl. Ketintang Baru Selatan I, Gayungan, Surabaya

Senin - Minggu (06:00 - 21:00)

Di bawah Rp. 50.000

3.92 /5
7

Tahu Campur Kantor Pos Fatmawati

Tahu Campur Kantor Pos Fatmawati

[ Fatmawati | Indonesia ]

Jl. Anuraga No. 14, Fatmawati, Jakarta Selatan

Senin - Minggu (11:00 - 23:00)

Tidak Ada No Telepon

Di bawah Rp. 50.000

3.83 /5
8

Tahu Campur Ojo Lali

Tahu Campur Ojo Lali

[ Tebet | Indonesia ]

Jl. Prof. Dr. Soepomo No. 32, Tebet, Jakarta Selatan

Senin - Minggu (18:00 - 23:30)

Di bawah Rp. 50.000

3.72 /5
9

Tahu Telor Pak Jayen

Tahu Telor Pak Jayen

[ Gubeng | Indonesia ]

Jl. Dharmahusada No. 112, Gubeng, Surabaya

Senin - Minggu (16:00 - 23:00)

Di bawah Rp. 50.000

3.65 /5
10

Nasi Babat Cak Yasin

Nasi Babat Cak Yasin

[ Dukuh Pakis | Indonesia ]

Jl. Raya Dukuh Kupang No. 30, Dukuh Pakis, Surabaya

Senin - Minggu (18:00 - 24:00)

Di bawah Rp. 50.000

3.60 /5
Lihat peringkat restoran / tempat makan untuk menu Masakan Jawa Timur di daerah berikut