Foto Profil Celine Yosephine --- IG : @stupidlyfull

Celine Yosephine --- IG : @stupidlyfull

36 Review | 81 Makasih
Level 5
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 4.0  
    Umamya Sushi [ Pantai Indah Kapuk, Jepang ]

    First Try!

    #FollowStupidlyfull   IG : @stupidlyfull  
    Umamya Sushi Pantai Indah Kapuk IG : @umamya_sushi

    Jadi Umamya ini baru buka enggak lama, tempatnya lucu loh yang di lantai duanya gitu, ada yang kursinya ayunan. Pas ke sana, orangnya baik-baik gitu. Dan lagi ada promo loh follow ignya dan upload foto bisa dapet  salmon sashimi/ salmon maki / yasai moriawase tempura / banana panna cotta, max boleh pakai 2 acc ig.
    1. ebi sake katsu maki (Rp 85.000,-) - shrimp katsu, cucumber, spicy salmon and crunchy. ini platingnya cutee dia kaya ada api apinya gitu. rasa oke kok overall, enak rasanya pas.

    2. maguro kumo maki (Rp 115.000,-) - soft shell crab tempura, masago, mayonnaise, asparagus, and spicy tuna ini platingnya juga lucu, makanan yang aku pesan platingnya lucu”. ini juga oke kok rasanya. 

    terus ada pesen salmon aburi sushi (Rp 11.000,-/pc) , tamago sushi (Rp 9.000,-/pc) , sama kanpachi (Rp 95.000,-/3 pcs) dan free nya aku pilih salmon sashimi sama banana panacota, untuk potongan sashiminya gendut-gendut loh di sini.  Untuk yang pesen per pc per pc ini dia platingnya tengah ada es batu gitu terus dalamnya ada lampu kedap kedip lucuu. 




    Menu yang dipesan: ebi sake katsu maki, maguro kumo maki

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!
    5 pembaca berterima kasih.




  • 3.8  
    Super Loco [ SCBD, Meksiko ]

    First Try!

    #FollowStupidlyfull  
     IG : @stupidlyfull  

    Super Loco 
    Pasific Place
    IG : @superlocojkt

    ini tempatnya lucu, bisa banget buat yang suka foto" gitu, kalau buat duduk, aku prefer yang di luar, lebih terang walau lebih panas gitu, tp pw. kalau di dalem gitu gelap" dan jarak antar mejanya menurut aku agak terlalu dekat ya. 

    1.Tounge & cheek taco (Rp 60.000,-) - slow cooked ox cheek and tongue, ghost chili mayo, pickled slaw - this one good! 

    2. Pork belly taco (Rp 60.000,-) - grilled tender pork belly, avocado, jicama, ‘super pedas’ mayo - ini actually lumayan enak loh, tapi ada yang kecut gitu kayanya jicama nya deh 

    3. loco cafe (Rp 45.000,-) - hot black coffee with cinnamon, carda mom and brown sugar 
    ini mungkin ada yang suka yah rasanya unik gitu. but not my type.

    4. mexican chocolate (Rp 35.000,-) - ini enakk banget kaya hot chocolate (kamu bisa minta yang ice juga sih) dicampur sama cinnamon. nah tapi ternyata pas diminum hampir habis gitu, chocolate yang manis manis gitu ketinggalan di bawah semua jadi sisanya enggak bisa diminum gitu karena enggak suka terlalu manis.  

    Menu yang dipesan: tongue & cheek taco and pork belly taco

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Pancious [ Pantai Indah Kapuk, Italia ]

    Afternoon tea di pancious?


    #FollowStupidlyfull 
    IG : @stupidlyfull 


    Biasa kalau pergi makan ke pancious makan pastanya/burger/waffle/pancakenya tapi kali ini penasaran sama afternoon teanya. Penampilan nya lucu masnya bawanya pakai picnic basket gitu.

    Picnic Basket filled with fruit tart, red choux, chocolate layer mousse, mac & cheese ball, mini beef pancake, quiche lorraine, smoked beef & cheese sandwich & selection of hot tea (english breakfast or jasmine tea) for two (Rp 169.000,-)
    overall enak rasanya, ada 1 yang keasinan buat aku tapi sisanya enak, worth to try

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Seribu Rasa [ Puri, Indonesia ]

    First Try!

    #FollowStupidlyfull 
    IG : @stupidlyfull 

    Seribu Rasa
    Lippo Mall Puri 
    IG : @seriburasa_id 

    1. Ko Samui Red beef curry (Rp 135.000) - beef stewed in traditional eastern Thai curry, served in thick fried bread. 
    Rotinya luarnya crunch dan dalamnya soft , untuk sapi nya sendiri tender dan currynya itu lebih ke manis. 

    2. Oriental Seafood Cakwe (Rp 57.000) - Fried traditional Chinese dough filled with ground squid and prawn, glazed with sweet and sour sauce. 
    Ini actually enak tapi menurut aku kalau makannya kebanyakan enek manis gitu soalnya. Cakwenya crunchy! 

    3. Kangkung Balachan Hotplate (Rp 67.000) - Sauteed morning glory with prawn and quail egg in traditional shrimp paste. 
    Enak pas rasanya tapi buat yang suka pedes ini enggak pedes

    Menu yang dipesan: Ko Samui Red beff Curry, Ko Samui Red Beef Curry (dalamnya), Oriental Seafood Cakwe, Kangkung Balachan Hotplate

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    4 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Blueprint Bites & Brew [ Pantai Indah Kapuk, Kafe ]

    Charcoal latte <3

    #FollowStupidlyfull 
     IG : @stupidlyfull  

    Blueprint Bites and Brew (sebelah elaine toko yang jual pakaian anak-anak) 
    Pantai Indah Kapuk 
    Mon-Sun : 8am-9pm 
    Instagram : @bbbjkt  

    kali ini aku coba : 

    1. Charcoal latte (Rp 32.000) 
    its good! rasanya kaya caramel sama susu gitu, manis nya pas juga, enak! 

    2. sama aku coba desert dari namelaka! Kayanya namanya Intense Chocolate cake ini dalamnya ada Guayaquil 64% dark chocolate mousse, ocoa 70% dark chocolate cremeux, super moist blackout sponge, 54,5% dark chocolate crunch dan dark chocolate glaze. Its really good! apalagi kalau makannya pas semuanya kena. recommended!

    Menu yang dipesan: Charcoal Latte, intense chocolate

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    3 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    District 7 Coffee [ Pantai Indah Kapuk, Kafe ]

    Ice chocolate!

    #FollowStupidlyfull 
    IG : @stupidlyfull 

    District 7 Coffee 
    Rukan Exclusive Mediterania Blok F No 2

    Pantai indah kapuk 
    (Seberang waterboom pik)
    IG : @district7.coffee 

    Depan pintunya bagus buat foto! dalamnya kecil

    Ice Chocolate (Rp 22.000) - melted chocolate served with caramel pudding on top

    enaakk!! manis nya pas enggak kemanisan dan enggak bikin enek! caramel puddingnya juga enak!

    Menu yang dipesan: Chocolate Ice

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 3.8  
    Ninety-Nine [ Puri, Barat,Indonesia ]

    okay laa

    #FollowStupidlyfull
     IG : @stupidlyfull 

    Ninety Nine

     1. Spaghetti aglio + chicken (Rp 65.000)

    add chicken (Rp 35.000) 
    Ini okay lah rasanya seperti aglio olio pada umumnya tapi actually ya pretty good juga, ayamnya tender

      2. Mac & cheese (Rp 69.000) 
    This one really good! luarnya crunchy tapi dalamnya juga enggak kering, cheese saucenya banyak!  

    Menu yang dipesan: Mac & Cheese, Spaghetti aglio + chicken

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.8  
    Papajo [ Puri, Kafe ]

    Lumayan!

    #FollowStupidlyfull 
    IG : @stupidlyfull 

    Papajo Eatery 
    Lippo Mall Puri, Ground Floor No. 97 
    IG : papajo.eatery 

    Buat yang suka foto ini tempatnya instagramable bagian depan nya dan tangga nya sama tempat duduk dekat jendela di lantai 2 nya 

    1. Nasi goreng kampoeng (Rp 43.000) - stir-fired in soy sauce, sauteed with chicken and egg 
    ini hanya nasi goreng dan kerupuk gitu seperti di foto, enak rasanya seperti nasi goreng tek tek gitu! Tapi untuk harga segitu mendapatkan nasgor ada ayam suwir sedikit dan kerupuk gitu agak kurang worth it yah, tapi enak kok! porsinya banyak juga


    2. Nasi babi NUSANTARA (Rp 85.000) - assorted locak pork dishes served with rice 
    ini temen aku yang pesan, lauknya dapat bermacam” gitu banyak, penampilannya menarik! Kata temen aku sih kalau makannya semua dicampur, rich gitu rasanya enggak kalah sama babi guling bali  

    Menu yang dipesan: Nasi babi NUSANTARA, Nasi Goreng Kampoeng

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.2  
    Sumoboo [ Pantai Indah Kapuk, Dessert ]

    my fav!

    #FollowStupidlyfull 
    IG : @stupidlyfull 

    Sumoboo 
    Pantai indah kapuk 
    IG : @sumo_boo 

    1. Grass Jelly + big boba + ice cream + sumo bomb ball + mochi + red bean + taro + fruity mochi (Rp 39.000) 
    Yang ini FAV! Ini isinya banyak! bisa share berdua. Es krimnya bisa pilih rasanya, aku biasa suka yang matcha. Kalau enggak suka toppingnya bisa minta enggak dipakein tapi enggak bisa diganti dengan topping lain gitu, kalau mau harus nambah topping hitungannya 

    2. Nutella bomb + chocolate mountain + sliced almond (Rp 45.000) 
    Buat yang suka banget sama nutella ini wajib banget di pesan! bagian es serutnya kaya es serut pada umumnya, tapi mochinya the bomb! kenyalnya pas dan pas pecah langsung melt gitu nutellanya. MUST TRY!

    Menu yang dipesan: Nutella Bomb + Chocolate Mountain + Sliced Almond, Grass jelly + big boba + ice cream + sumo bpmb ball + mochi + red bean + taro

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Hardware Lane [ Pluit, Kafe ]

    First Try!

    #FollowStupidlyfull 
    IG : @stupidlyfull 

    Hardware lane 
    IG :@hardwarelanejkt 
    Jalan pluit indah raya no 33, Jakarta 
    Sun-Thu : 8am-9pm 
    Fri-Sat : 8am -10pm 

    Bread Pudding French Toast (58.000) - Buttermilk toast, chocolate ganache, raisin, cookies crumble, a scoop of vanilla ice cream. 

    Rotinya soft banget! Kebetulan vanilla ice creamnya sold out jadi aku milih biscuit ice cream sebagai penggantinya, secara keseluruhan enak dan pas!

    Menu yang dipesan: Bread Pudding French Toast

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.