Foto Profil siti hanifah yasmine

siti hanifah yasmine

8 Review | 3 Makasih
Level 2
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 3.2  
    Ma La Tang [ Slipi, China ]

    Authentic cuisine from Szechuan, Chinese.

    Authentic cuisine from Szechuan, Chinese. Ini sebenarnya hot pot tp bisa disajikan tumis jg. Untuk yg hot pot sendiri ada dua soup pilihannya, yaitu chicken broth & mala soup (spicy). Cara penyajiannya kita ambil langsung dari rak2 yg tersedia dan setelah selesai jumlahnya akan ditimbang. Dari sayur2an, tofu, jamur, ikan, daging sampai kerang pun ada. Semuanya segar2. Jgn lupa tambahkan bumbu yg tersedia di meja pengambilan supaya rasanya tambah maknyus 😋😋

    .

    .

    .

    On frame, left: with chicken broth

    Right: mala soup (spicy). Bisa direquest jg tingkat kepedasannya.

    Price: 200 IDR ++ / gram, minimal 300gram perporsi (+/- 60rb IDR++)

    Drink: bottle, 10rb++ IDR, can, 15rb++ IDR

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 4.0  
    Sagaleh [ Pondok Indah, Minuman ]

    Menu baru di Sagaleh

    Kopmil, kopi susu plus milo dari @sagaleh . Cocok buat yg suka creamy. Kalo mau lebih seterong kopinya bs request esktra kopi kyknya...but dunno with extra charge or not, shud ask first. Kesini pas lagi ada opening promonya buy 1 get 1 free sampai tanggal 13 Mei. Buat yang suka kopi lokal wajib coba!

    Menu yang dipesan: Es Kopmil

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.0  
    Ramen SeiRock-Ya [ Pondok Indah, Jepang ]

    Ramen halal yang mirip tastenya dgn ramen dinegaranya

    Cari ramen halal enak di Jakarta yang mirip2 dengan taste ramen dinegara asalnya susah susah gampang. Baru ketemu 1 ramen halal yaitu Ikkudo Ichi di Kota Kasablanka mall, dan sejak itu jadi ramen favorit saya. Lalu @fettyniesni ajak saya makan tempat ramen baru di PIM 1, namanya @seirockya.ramen. Best recommendationnya adalah yg dari Ekstrim series. Saya pesan toripaitan ekstrim ramen dgn telur & mie kecil. Teman saya pesan toripaitan ramen ekstrim pedas. Ekstrim series ini signaturenya Seirock Ya krn kuahnya terbuat dari kaldu sapi, minyak sayur & kaldu seafood. Ditambah perasan jeruk lemon membuat rasanya segar gurih, tasty banget yang bikin saya gk bisa berhenti nyuapin sendok demi sendok...dan kuahnya gk bersisa sedikitpun di mangkok saya hehehe. Lalu minumnya saya pesan ocha panas, free refill. Ochanya ini pakai powder krn ada endapannya dibawah jd harus di aduk dulu. Namun rasanya tidak terlalu pahit. Pas banget buat nge teh sehabis makan ramen. Yang jelas ini jadi menu ramen favorit saya mengalahkan Ikkudo Ichi kota kasablanka mall. Very recommended!

    Menu yang dipesan: Toripaitan ramen ekstrim dengan telur, toripaitan ramen esktrim pedas, ocha panas

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.4  
    Tsujiri [ Slipi, Kafe ]

    All about matcha at Tsujiri Indonesia

    Just try menu from newly open @tsujiri_id at Neo Soho Mall. Now they have soft opening promo buy 1 get 1 free valid to all menu with same variant. Their matcha taste so genuine, & what I love is not too sweet but decent. All remind me of Kyoto. For matcha lover this place is very recommended!

    .

    .

    O' matcha with matcha ice cream, 52K IDR

    Matcha chiffon cake, with red bean paste & cream, 35K IDR

    Menu yang dipesan: O'matcha chiffon cake, O' matcha float

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 3.6  
    Common Grounds [ Slipi, Kafe ]

    Ngopi enak dengan view yang gak biasa

    Kesini karena pengen coba cappucinonya. Dan ternyata memang enak. Panasnya pas, foamnya cukup & rasa kopinya cukup bold, suka! Ditambah view dr jendelanya nya yang gak biasa bikin betah ngobrol lama lama disitu.

    Menu yang dipesan: Cappuccino

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.8  
    Fish & Co. [ Tebet, Barat ]

    Fish & chips yg terenak yg pernah saya coba

    Gw selalu suka menu2 fish & co, karena masaknya itu gk amis & bener bener kering bagian dalem seafoodnya, jd gk menimbulkan eneg. Seperti skr ini gw pesen Singapore fish & chips. Waktu dipotong dorinya renyah bgt tepungnya, dan bagian dalam ikannya bener2 mateng tp msh juicy. Terus Singapore saucenya sendiri rasanya mirip rica2 tp lebih asam sedikit & gk terlalu spicy. Kentang gorengnya sendiri masih kress waktu digigit yg artinya digoreng pd saat disajikan, salty & teksturnya pas, gk terlalu lembek & gk terlalu keras. Pokoknya enak deh hehehe. Will come back utk coba topping saus yang lain.

    Menu yang dipesan: Singapore Fish & Chips

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Miyama - Hotel Borobudur [ Pasar Baru, Jepang ]

    Borobudur Hotel 44th Anniversary

    To celebrate Hotel Borobudur Jakarta 44th anniversary, they have Teppanyaki set menu at Miyama Japanese Restaurant, late 23rd March 2018 ago.

    .

    .

    The set menu consist of Teppan grilled thin sliced beef & chicken with potatoes, bean sprouts & broccoli, served with Japanese steak sauce, steamed rice, miso soup & as a finale, a matcha mousse. Frankly speaking, for me, the Teppan grilled & miso soup not too outstanding, but me personally love the matcha mousse, the bitter of matcha blending perfectly with the sweet thin slice white chocolate as a topping. Also love the soft cold texture too. Will be back again for another menu.

    .

    .

    Set of Teppanyaki, IDR 44K ++

    Hot ocha, free refill, IDR 38K ++

    Menu yang dipesan: Set of Teppanyaki, hot ocha

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!




  • 4.2  
    Henshin - Hotel The Westin Jakarta [ Kuningan, Jepang ]

    Salah satu rooftop bar di Jakarta dengan view yg spektakuler

    Kesini dalam rangka our wedding anniversary & kita mau closing day disini, chit chat sambil enjoy the view Jakarta from above. Sudah pernah baca review food blogger yang ktnya spektakuler viewnya. Pas kesana tempatnya itu tersembunyi, jd harus tanya dan akan dipandu oleh semacam escort ke suatu pintu rahasia. Kenapa gw blg rahasia, krn pintunya itu adalah bagian dr dinding hotelnya, jd bukan pintu biasa. Yang kalau ditutup pintunya maka jadilah dia dinding hotel

    Setelah itu kita akan dibawa ke lantai 68. Setelah waiting list kita dipersilahkan duduk di outdoor bar. Begitu melihat ke sekililing bar kita pun terkagum kagum sama viewnya. Bener2 amazing. Gak nyangka Jakarta dr atas bisa sebagus ini hahaha

    Lalu kita order minuman mocktail, sherley temple & blackcurrant tea. Sherley templenya msh lebih enak hard rock cafe. Granadine syrupnya gk terlalu menonjol rasanya & sodanya jg agak plain. Tapi blackcurrant teanya juara! Enak bgt seger krn ada potongan daun mintnya jg. Overall kalau mau coba suasana yg beda boleh bgt coba ke tempat yg satu ini.

    Menu yang dipesan: Sherley temple, Blackcurrant Tea

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!