-
3.0Eight Coffee [ Medan Satria, Kafe ]
Tempatnya sejuk
Aku kesini pas menjelang siang hari, disini tempatnya sejuk karna di tutupin pohonnya, ada indoor sama outdoornya juga, pelayanannya ramah, tempatnya juga cukup aesthetic buat yang suka foto-foto cocok sih, tempatnya nyaman dan bersih juga.
Minuman dan makanan yang aku pesen:
- Iced chocolate Rp47.000
Untuk minumannya manis nya pas dan ga bikin enek juga, ukuran minumannya juga cukup banyak.
- Fried rice Rp65.000
Nasinya cukup lembut dan porsinya cukup banyak, ada telur, ayam, kerupuk sama sayurannya, overall rasanya gurih dan asinnya juga pas, enak deh.Menu yang dipesan: Iced Chocolate, Fried Rice
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8D'canggu [ Bekasi Selatan, Kafe ]
Minumannya nyegerin
Tempatnya luas dan cukup bersih, pelayanannya juga ramah, banyak kursi dan mejanya juga yang tersedia disini, buat kumpul bareng keluarga juga cocok.
Aku pesen:
- Mocktails pink ladies Rp38.000
Rasa minumannya nyegerin, ada asem dan manisnya juga cocok buat diminum pas siang hari, warnanya juga lucu.
- Spaghetti agio olio Rp42.000
Teksturnya cukup lembut dan rasanya juga gurih, asinnya berasa, ada bumbu cabenya juga, dan ada potongan rotinya juga yang enak.Menu yang dipesan: Spaghetti Agio olio, Mocktails pink ladies
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Juu Kyuu Coffee [ Mustika Jaya, Kafe ]
Chocolatenya enak
Aku kesini pas sore hari, pelayanannya ramah tempatnya juga cukup bersih, cocok buat yang mau nongkrong sama temen-temen karna tempatnya cukup luas.
Menu yang aku pesen:
- Chocolate Rp28.000
Ice chocolatenya manis dan enak, ukuran minumannya juga cukup besar.
- Mix platter Rp30.000
Isinya ada ayam, kentang, sama sosis untuk rasanya enak dan gurih, asinnya juga pas dan porsinya cukup banyak.
- Peach tea Rp28.000
Minumannya nyegerin, ada rasa asemnya juga cocok buat yang mau seger-seger.Menu yang dipesan: peach tea, Chocolate, mix platter
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.8Toko Kopi Sedjawat [ Medan Satria, Kafe ]
Lantai 2 nya gemesh
Aku kesini pas malam hari, lumayan banyak juga anak muda yang lagi pada nongkrong, emang tempatnya nyaman buat nongkrong apalag sama temen-temen, ada lantai 1 sama lantai 2, lantai 2 nya gemesh banget dan aesthetic karna ada kaca besarny juga bisa buat mirror selfie.
Aku disini pesen:
- Chocolate Rp23.000
Minumannya enak, manisnya juga pas dan rasanya ga bikin enek, cukup banyak juga menurutku minumannya.
- French fries Rp20.000
Kentangnya enak dan gurih, dibawahnya ada lapisan tissuenya buat menyerap minyaknya gitu, ada saosnya juga yang bikin tambah enak.Menu yang dipesan: french fries, Chocolate
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8D'canggu [ Bekasi Selatan, Kafe ]
Si pink di Bekasi
Tempatnya cukup luas ada lantai 1 dan 2 nya, ada kolam mininya juga bikin lucu tempatnya dan dengan warna dindingnya serba pink yang bikin lucu, pelayanannya juga ramah, tempatnya nyaman.
Aku pesen:
- Authentic grilled sambal matah Rp48.000
Porsinya cukup banyak menurutku, nasinya lembut, dagingnya juga gurih, ada telurnya juga, untuk sambelnya agak pedes, overall rasanya cukup enak.
- Milkshake coklat Rp28.000
Aku suka sama minumannya karna coklatnya gabikin enek ada manis juga dari campuran susunya.Menu yang dipesan: Authentic grilled sambal matah, milkshake coklat
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Antar Ruang Coffee & Eatery [ Bekasi Selatan, Kafe ]
Lychee milkshake🤤
Untuk kedua kalinya aku kesini, pelayanannya ramah, tempatnya cukup bersih, cocok buat yang mau nongkrong sama temen-temen.
Yang aku pesen:
- Lychee milkshake Rp30.000
Aku suka banget sama minumannya karna rasanya ada perpaduan asem dan manisnya juga yang bikin tambah enak dan juga nyegerin.
- Kentang goreng Rp20.000
Tekstur dari kentangnya crispy dan juga rasa asinny pas, gurih juga cocok di cocol sama sausnya.Menu yang dipesan: Lychee milkshake, Kentang Goreng
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.2Rumah Tiram 2 [ Medan Satria, Indonesia ]
Cumi-cumi saus padangnya enak
Aku kesini pas lagi malam minggu, tempatnya cukup luas ada di indoor dan ada di outdoornya juga, pelayanannya ramah walaupun sedang ramai, tempatnya cocok buat makan bareng sama keluarga ataupun kumpul sama temen-temen, tempatnya cukup bersih dan nyaman. Banyak pilihan menu yang enak-enak.
Aku pesen menu:
1. Cumi saus padang (4 ons Rp68.000)
Untuk teksturnya cukup lembut, bumbu saus padangnya juga pedes dan manis, perpaduan cumi dan saus padangnya itu menyatu banget, porsinya juga banyak.
2. Nasi goreng seafood (Rp45.000)
Nasi gorengnya gurih dan nikmat, terutama untuk nasinya itu bumbunya pas, untuk seafoodnya itu banyak seperti ada udang, potongan cumi, bakso dan porsinya juga cukup banyak.
3. Nasi putih (Rp7.000)
Nasinya lembut dan porsinya cukup banyak.
4. Lemon tea (Rp10.000)
Manis dan asemnya pas dan bikin seger.
5. Teh manis (Rp6.000)
Manisnya pas dan ga kemanisan enak dan hangat.
6. Le Mineral (Rp6.000)
Tersedia juga air mineralnya.Menu yang dipesan: Nasi Goreng Seafood, Teh Manis, Nasi, Cumi Saus Padang, Lemon Tea
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Nodis Coffee & Space [ Rawalumbu, Kafe ]
Tempatnya nyaman dan teduh
Tempatnya ada di lantai 2 gitu jadi harus naik ke atasnya, tempatnya cukup luas ada yg di dalam dan di luarnya juga, nyaman buat nongkrong dan wfc sama teduh juga, pelayanannya juga ramah dan cukup cepat, banyak kursi dan mejanya juga yang tersedia.
Minuman dan makanan yang aku pesen:
- Choco snow Rp25.000
Minumannya enak dan manisnya juga pas, ada artnya juga yang bikin tambah aesthetic.
- Rice bowl chicken sambal matah Rp42.000
Porsinya cukup banyak, nasinya agak kurang matang, ayamnya cukup lembut, ada telurnya juga, dan sambal matahnya gurih pedesnya juga pas, overall rasanha enak dan gurih.Menu yang dipesan: Choco Snow, Rice bowl chicken sambal matah
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.4Zavior Coffee & Eatery [ Pondok Gede, Kafe ]
Pelayanannya ramah
Disini ada 3 lantai dan ada indoor, outdoor, sama ada rooftop nya juga, tapi karna aku datengnya masih siang jadi di lantai 3 nya belum siap diberesin karena readynya sore, pelayanannya juga ramah dan cukup cepat.
- Bailyes latte Rp33.000
Rasanya manis dan creamy juga, aku pesen yang hot dan rasanya juga ga kalah enak.
- French fries Rp25.000
Tekstur kentangnya crispy dan gurih, asinnya juga pas, cocok di cocol sama sausnya.Menu yang dipesan: Bailyes latte, french fries
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Antar Ruang Coffee & Eatery [ Bekasi Selatan, Kafe ]
Lantai 2 nya cukup luas
Disini tempatnya cukup luas apalagi di lantai 2 nya, karena ada lantai 1 dan 2 nya juga sama ada billyardnya juga, pelayanannya juga ramah dan cukup cepat.
Aku pesen menu:
- Hot lemon tea Rp20.000
Rasanya cukup asem dan tehnya juga berasa, nyegerin juga walaupun aku pesen yang hot.
- Croffle Rp20.000
Crofflenya cukup enak dan ada seperti saus caramel gitu diatasnya yang bikin tambah manis.Menu yang dipesan: croffle, Hot Lemon Tea
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.