Hati-hati makan di depan sushi belt jadi ambil terus. Kamu bisa dapat per plate seharga 15 ribu rupiah! Ada menu lain seperti ramen, gyoza, yang saya pesan butter corn grill dan chuka wakame masing-masing 30 ribu rupiah. Foto dan mention sushi go di socmed, bisa free cake lho!
Dulu banget jatuh hati sama pandan gulung martabak bangka akim. Kali ini beli original setengah keju setengah special (coklat kacang wijen). Via grabfood seharga IDR 70,000 dengan isi super tebel! Buat makan sama keluarga kalau tidak terlalu suka manis, bisa jadi akan lebih suka kejunya. Balik ke preference masing-masing ya!
Kopi kenangan akhirnya ikutan perayaman, dan bisa diganti dory, lewat chicken on the go, chigo! Cabang lumayan banyak dan kemarin 7 Agustus pas masih ada promo opening buy 1 get 1 via gofood. Ada menu chicken wings, boneless dan yang pakai nasi. Pilihan sausnya juga banyak lho! Overall ayamnya juicy untuk yang boneless, 1 cup isi 8 potong, nice chigo by kopken!
Menu yang dipesan: Boneless chicken garlic parmigiano, Boneless chicken asian honey soy
Tiap bulan selalu nunggu combo seasonal apa yang bakal dirilis sama Union. Bulan ini ada avocado coffee dan thai tea! Seperti biasa tidak mengecewakan, buat kalian yang suka bikin alpukat pakai kopi pasti suka, fillingnya cream-nya ngenyes banget nendang rasanya. Thai tea cukup berasa juga fillernya. Sudah available di grab Union merchant semua sepertinya, pesan via tokopedia juga bisa pengiriman dari Plaza Senayan saja. Harga di grab combo ini IDR 104,000. Go top up your sweetness level!