Foto Profil Magdalena Fridawati

Magdalena Fridawati

265 Review | 167 Makasih
Level 12
Bakmi Dessert
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Rating
  • 5.0  
    H Gourmet & Vibes [ Senopati, Barat ]

    Steak grilled to perfection!

    Kamis 9 Maret'17 lalu aku dpt kesempatan untuk mencoba menu baru mereka dalam rangka merayakan ulang tahun H group yg ke-2. Mereka merilis beberapa menu baru mulai dari steak, chicken, dan seafood. Overall, semuanya enak bumbunya spot on dengan bahan-bahan yang berkualitas.
    Tapi ada satu dish yang jadi highlight buatku yaitu BLUE CHEESE TENDERLOIN! Aku order medium well supaya dagingnya lebih tender dan juicy. Dan pas dateng, tadaaaaa, that red meat captivated my eyes instantly. Lalu utk side dish-nya aku pesan mashed potato dan menurut gw they have one of the best mashed potatoes in town. Lumerrrrr bgt dimulut! Wajib coba

    Menu yang dipesan: blue cheese tenderloin

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.6  
    Warung Bu Kris [ BSD, Indonesia ]

    Enak banget!

    Dari sekian banyak ayam yg udah dicoba, favorit gw itu ayam penyet terasinya (18k). The crispy outside juicy inside chicken, warm rice, and sambal terasi are such a divine combination😭 must try dish! Paru gorengnya juga superrrr enak dan empuk, ga susah digigit sama sekali👍🏻 

    Untuk ayam sambal lombok ijo dan sambal rujak, lebih manis dan ga terlalu pedas. Fyi, untuk semua sambal bisa dipesan dari level biasa-pedas banget. Trust me, yg pedes banget itu ga kira2 pedasnya 🔥🔥

    Menu yang dipesan: Ayam Goreng/Penyet, Ayam Bakar Bumbu Rujak, Babat + Paru Goreng/Penyet, Ayam sambal lombok ijo

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.6  
    Seribu Rasa [ Menteng, Indonesia ]

    Hands Down!

    Over all they served the best indonesian cuisine in town! Literally full of spices, brave seasoning, and hot sambal🔥
    Malacca Nasi Lemak (60k)
    Isinya ada nasi santan, rendang, udang sambal, keripik kentang, keripik ikan, dan remahan. Favorite bgt!

     Mie Jawa (57k)
    Mienya agak basah atau biasanya orang bilang "nyemek2"😂 Full of spices, sweet, savory, with a bit spicy kick! Another favorite! 

    Udang gulung tempo doeloe (48k)
    Crispy skin tender inside. Tekstur dalambya kenyal kayak siomay dan udangnya terasa banget. 

    Crispy fried squid (59k) 
    gurih dan sambelnya enak bangetttt. Idk what it is but its kinda sweet, greasy, and hot at the same time. Burst of flavour! 

    Also, daun singkong tumbuknya sejauh ini yang paling enak yang pernah gw coba! Oxtail soup dan black soy bean sauce beefnya juga enak. Intinya, restaurant ini cocok banget buat makan2 keluarga. Selain makanannya super enak, tempatnya juga asri dan luas. Highly recommended!

    Menu yang dipesan: Malacca Nasi Lemak, Sop Buntut, Mie Jawa, udang gulung tempo doeloe, cumi goreng tepung, daun singkong tumbuk, black soy bean beef

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!




  • 4.6  
    Paulaner Brauhaus [ Thamrin, Jerman ]

    10 out of 10. Perfect!

    Regularly dine here because of dad's addiction. As a beer lover, he admits that paulaner's beer is the best he ever tried. Totally agree! The soft malty accent and fine aroma within the hells lager succesfully got my heart. It costs 110k for 1liter hell, 74k for 1/2liter, and 59k for 3/4liter. 

    And dont forget to order the paulaner platter (285k). This is that delicious! There was a time i ordered it for myself (in masaive hunger condition) and nobody allowed to taste it. Yap the taste probably will force u to be greedy sometimes haha. All porks from the smoked sausages, meatloaf, and pork knuckle. Love the sausages the best among all and the mashed potatoes which was so creamy, fluffy, and smooth also fulfilled my expectation. The pork skin was roasted to perfection and fantastically crunchy. Must try!

    Besides that, the beef roulade, chicken gordon blue, and goulash are just okay. Taste good but nothing very special. 

    Menu yang dipesan: Hell (Lager), Paulaner Platter, chicken cordon bleu, Beef Roulade

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.6  
    Abura Soba Yamatoten [ Thamrin, Jepang ]

    Gapenah bosen makan disini

    Restoran abura soba ini emang gaada yg ngalahin deh! Makanannya enak semua, service cepat, dan pewe.

    Spicy jya-jya abura soba (68k)
    Second fav after the original abura soba. Rasanya gurih2 manis karena pake saus sweet soy bean dan didalamnya ada byk minced pork.

    Donburi (68k)
    Tadinya mau takeaway abura soba tapi yg bisa ditakeaway cm menu nasi dan side dish :( Nah, donnburi ini isinya ada nasi lalu dicover sama minced pork dan telur setengah matang. Dan jujur rasanya biasa bgt kalo udah dingin jadi akhirnya gw angetin lagi di microwave. Pas panas baru deh rasanya lebih enak apalagi ditambahin cabe bubuk.

    Menu yang dipesan: Donburi, spicy jya-jya abura soba

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 4.6  
    DORE by LeTAO [ Thamrin, Toko Kue ]

    Meleleh bgt dimulut....

    Akhirnya nyoba ini setelah direkomendasiin sama teman yg greentea freak dan emang gw akui greentea fromagenya ENAK BGT!

    Greentea Fromage (300k atau 45k/slice)
    Mascarpone cheesecake dan greentea cream dibalur sama serpihan greentea sponge cake. Cheesecakenya super duper fluffy, light, dan meleleh di mulut. Kalo lo penyuka matcha harus banget kudu nyoba ini!

    Menu yang dipesan: Greentea Fromage

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.6  

    Best cookie in town!

    Walnut cookie (23rb/pcs)
    Cookiesnya disajikan hangat dan omg rasanya....ENAK! Ini tipikal hard-baked cookies dengan isian potongan walnut yang banyak dan besar2. Coklatnya juga sangat berasa tanpa terlalu manis dan ga bikin enek sama sekali. Namanya juga makanan enak, lemaknya juga ga nanggung2. Per 100gr mengandung 494 kalori haha Jadi, bagi yg lagi diet jangan coba2 makan ini ya!

    Menu yang dipesan: walnut cookie

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.6  
    Rolly's Thai Ice Cream [ Bekasi Utara, Es Krim ]

    Ketagihan sama rolled yoghurtnya!

    Ok, I have to admit that rollys has the best rolled ice cream! Ice creamnya bisa dipilih pakai yoghurt, vanilla, greentea, atau coklat.

    Yoghurt ice cream (33k)
    Ini paling enak dicampur sama dragonfruit atau mangga. Seriusan enaknya kebangetan. 11:12 sama makan yoghurt elle vire. Rasanya asam, manis, dan segar. Biar tambah oke, toppingnya pilih buah kiwi, mangga, dan almond!

    Greentea ice cream (28k)
    Rasa greenteanya mirip sama greentea Starbucks. Ini rasa favorit kedua gw dijamin gabisa berhenti makan ini.

    Chocolate ice cream (28k)
    Ini rasanya nyoklat bgt. Bagi pecinta milk chocolate bisa dicoba. Manisnya pas dan creamy bgt.

    Untuk pelayanannya sendiri cukup cepat tapi harap maklum ya kalau weekend memang cukup ngantri. Tapi rasanya worth the queue kok

    Menu yang dipesan: Chocolate, greentea, Mango yoghurt, dragonfruit yoghurt

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.4  
    Pancious [ SCBD, Italia ]

    Favorite!

    Greentea Crepes with Vanilla Ice Cream (54k)
    The fluffy crepes layered with vanilla cream, all drowning in greentea sauce and melted vanilla ice cream No need to ask how it tastes like. Amazing!!

    Menu yang dipesan: Green Tea Crepes

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 4.4  
    First Love Patisserie [ Thamrin, Toko Kue ]

    Recommended!

    Oreo mille crepes (35k)
    Oreonya lumayan berasa dan layeringnya gausah ditanya lagi lah ya, banyak bgt! Setiap layernya ada vanilla cream dan oreo crumbs.

    French vanilla/original (30k)
    #1 Fav! Simple dan itu yg buat vanillanya terasa banget. Dari adonan sampe creamnya rasa vanilla semua. Enakkk

    Tiramisu crepes (35k)
    #2 Fav. Perpaduan antara rasa mocha, cappucino, dan vanilla. Ga terlalu pahit dan juga ga terlalu manis. Pas!

    Cappucino crepes (30k)
    Beli ini dengan harapan rasa cappucinonya strong tapi malah ga terlalu terasa :(

    Cheese crepes (30k)
    Isinya full mascarpone cream cheese. Bagi kalian penyuka keju harus bgt nih nyoba ini!

    Intinya, semua rasa tuh enak karena creamnya emang fluffy dan melted bgt di mulut. Tinggal pilih aja rasanya sesuai selera :)

    Menu yang dipesan: Oreo Crepes, French Vanilla, Cappucino Crepes, Cheese Crepes, Tiramisu Crepes

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!