-
3.8Pudding Mon Mon [ Rungkut, Puding ]
Puding Enak Harga Murah
Halo guys, hari ini mimin habis beli puding mon mon di daerah rungkut Surabaya.
Puding mon mon ini puding home made ya sis, jadi rasanya juga original tentunya.
Nah di sini cuma bisa take away aja alias bawa pulang karena memang bukan tempat nongki sih. Kebetulan karena cuaca panas banget akhirnya memilih untuk beli puding.
Puding disini harganya murah aja kok, untuk 1 loyang puding harga 33 ribu, dan kita bisa tambah vla harganya 8 ribu ukuran besar dan 4 ribu ukuran kecil.
Selain itu dia juga menjua es ganefo cukup 2 ribu rupiah aja gengs.
Oh iya untuk pilihan pudingnya, kalo mimin ga salah ada coconat strawberry, coconut chocolate, dll.
Nah kali ini yang mimin beli coconut strawberry, jadi di dalam pudibg ada potongan kelapa nya loh guys. Untuk rasa es ganefonya ada rasa sirsak, mulberry, strawberry.Menu yang dipesan: Coconut strawberry pudding, es ganefo
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
5.0Ikan Bakar Cianjur [ Wonocolo, Indonesia ]
Makanan khas Jawa Barat terbaik
Kemarin malem aku habis makan di IBC Jemursari bareng keluarga besar gengs, dan disini menyediakan banyak sekali menu makanan khas jawa barat mulai dari ikan nila, ikan gurami, dan juga ada ayam bakar loh guys.
Nah, harga makanan disini mulai dari 4 ribu sampe 88 ribu aja, ga terlalu mahal kan.
Nah menu makan palinh favorit di sini adalah pepes nila, dan untuk sayurnya tumis pucuk labu.
Dan untuk minumannya sendiri banyak guys, mulai dari es, jus sampai kopi pun ada, pokoknya lengkap guys.
Nah berikut aku akan fotoin daftar menu makanannya, sama beberapa menu yang aku pesan.Menu yang dipesan: Gurami Bakar, Tahu Goreng, tumis pucuk labu
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.4Remix [ Gubeng, Korea,Jepang ]
Another Japanesse Hot Plate in Surabaya
Hari ini aku makan di remix bowl di daerah Manyar Surabaya.
Menurutku rasanya lumayan karena untuk harga yang murah menunya enak. Selain itu cocok dengan lidah orang Indonesia.
Disini harga makanannya sekitar 25 ribu aja gengs.
Udah gitu kita bisa tambah gorengan loh yang per piece 7 ribu gais. So tunggu apa lagi.Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.4Ichiban Sushi [ Genteng, Jepang ]
Makan sushi harga terjangkau
Hari ini lagi jalan jalan ke delta plaza surabaya dan pengen banget makan sushi, akhirnya mampirlah Ke tempat sushi yang baru buka sekita setahun di Surabaya.
Kesan pertama kali datang, langsung disambut dengan baik oleh pelayan, biasa ya "Ikasemasu" kalo ga salah, setelah itu kami duduk, nah enaknya di tempat sini ada colokannya guys buat charger hp, selain itu ada wifinya juga, jadi lumayan ya bisa update gratis wkwk.
Setelah itu kami ditawari menu makanannya, pas kami buka menu makanan, jelas kami mau makan sushinya, dan untuk harganya lumayan murah dari harga 25-89 ribu. Untuk 25 ribu ada fish cake roll sushi, katsu roll sushi, fish roll sushi, dan yang paling mahal tentu eel roll sushi seingat saya.
Selain sushi mereka menyediakan makanan rice bowl, seperti chicken katsu. Dan tentu saja menyediakan snack dan aneka jus.
Nah berikut saya akan sertakan foto makanannya.Menu yang dipesan: Fish roll sushi, spicy chicken roll sushi, salmon skin roll sushi
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.4Nong Nong Thai Tea [ Genteng, Minuman ]
Thai tea kekinian
Hari ini masih jalan jalan di mall delta plaza surabaya, dan setelah selesai makan sushi, pengen minum yang seger seger, eh nemu thai tea baru guys di delta plaza, ga kalah kok rasanya sama dum dum. Rasanya juga mantao, jadi aku beli beli green tea thaj tea dan thai tea, cuma yang thai tea lupa ke foto.
Menurut aku yang lebih enak sih green tea thai tea, kalo thai teanya sendiri masih pahit, lebih enak orenji cincau station #eh maaf ya.
Untuk harga minumannya cukup terjangkau semua harganya 10 ribu aja kok. Nah berikut aku foto minumannya.Menu yang dipesan: Green Tea Thai Tea
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.4Pos Ketan Legenda [ Genteng, Indonesia ]
Makan Ketan Legenda khas Batu di Surabaya
Mau sedikit throwback nih, kemarin kan habis dari bakso tanjung anom pengen makan ketan, eh jadinya mampirlah ke pos ketan legenda yang deket banget sama bakso sapi tanjung anom, jalan kaki aja sampai guys, nah disini aku bungkus bawa pulang karena udah malem dan masih kenyang.
Disini macem macem gengs rasa ketannya, ga hanya ketan bubuk kedelai aja loh, ada juga ketan duren, atau ketan nangka, tapi kali ini aku beli ketan bubuk, sama ketan tape hitam dan vla, karena pengen nyobain rasa yang berbeda.
Nah harganya murah mulai dari 6000 sampe 15 ribu aja.
Nah ini aku tunjukin foto ketan ku ya.Menu yang dipesan: Ketan kedelai bubuk, ketan tape hitam
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.4Es Teler Tanjung Anom & Baso Daging Sapi [ Genteng, Indonesia ]
Es Teler Terenak di Surabaya
Es Teler dan Bakso daging disini terkenal enak banget.
Selain harganya yang terjangkau memang rasanya enak.
Untuk es teler dengan kuah susu dan buah buah pilihan yanh jelas jelas segar, jelas menggugah selera.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.6Shinobi [ Sukolilo, Jepang ]
Makanan jepang harga murah
Harga makanan di tempat ini cukup murah mulai dari 11 ribu sampe 40 ribu.
Rasanya juga enak. Recomended banget.
Walaupun baru, tapi cafe ini ga asal bikin makanan.
Over all puas lah.
Tadi aku sempet nyoba okonomiyaki rasa curry dan teppan teriyaki rice, dan rasanya haujek banget.Menu yang dipesan: Curry okonomiyaki
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.3 pembaca berterima kasih.
-
4.0Top Gung Cafe [ Tenggilis Mejoyo, Indonesia ]
Kedai Jagung Serut murah dan enak
Disini kita bisa makan jagung serut, jagung bakar dengan harga terjangkau.
Selain itu juga ada roti bakar, batagor, pisang bakar dan jus buah loh gengs.
Price antara 7000 sampe 20000 aja loh. Jadi murah banget kanMenu yang dipesan: Jagunh serut pedas manis, Jus Alpukat, Batagor
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.