Review Pelanggan untuk Es Pak Oyen 18
Favorit Dari Jaman Dulu Kala
oleh Mutiara , 23 November 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
Desserts make the world a better place 😍 Siapa yang setuju sama cici? Susah banget ya rasanya menolak godaan semacam es-es yang dingin-dingin menyegarkan 😋
Siang ini cici makan di pujasera San Fransisco & tergoda untuk beli dessert favorit dari jaman cici masih kecil 🥑
Es Campur Pa Oyen (harganya lupa)
Taste 10/10 (makanan favorit dari kecil,sorry kalau penilaian cici jadi bias 😜)
Service 9/10 (cepet & cekatan pelayannya,mungkin karena sepi juga si)
Place 7.5 (food court biasa,cuma sepi bangett,padahal jam makan siang)
#dingin #segar #dessert #desserttime #desserts #dessertporn #dessertlover #esbuahsegar #makan #makan2 #makansamakoko #makanan #makanmakan #makansiang #food #foodpics #foods #foodporn #foodie #foodiegram #foodies #foodielife #eat #eatfolks #eatandtreats #eatingdisorder
Menu yang dipesan: Es Campur
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: