Review Pelanggan untuk Ketan Susu Bang Zul

Bukanya siang

oleh Kuliner_jalan2_mimi_henie , 30 Mei 2025 (sekitar 2 bulan yang lalu)

3.6
Foto Eksterior di Ketan Susu Bang Zul
Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul

Buka outletnya jam 2 jadi harus nunggu dulu .
Setelah buka , antriannya langsung panjang.
Harganya terjangkau dan banyak pilihan topping.
- tansu original topping chocomaltine : ketan dengan saus santan dan topping chocomaltine.
Rasa gurih dari santan dan manis dari chocomaltine nya pas . Ketan nya juga lembut dan enak .
- tansu ice cream durian : ketannya lembut , ukurannya lumayan , ada saus santan dan topping ice cream durian diatasnya.
Rasanya enak , es krim durennya bikin tambah enak dan jadi dingin ketannya .
- extra Joss ice : seger dan takarannya pas .
- coffemix ice : gelasnya kecil tapi jadi pas ukuran dan rasanya.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul
Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul
Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul
Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul
Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul
Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul
Foto Makanan di Ketan Susu Bang Zul
Foto Eksterior di Ketan Susu Bang Zul
Foto Eksterior di Ketan Susu Bang Zul

Menu yang dipesan: Tansu original topping chocomaltine, tansu ice cream durian, extra joss ice, coffemix ice

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Ketan Susu Bang Zul

BSS Food Market
Jl. Taman Cibeunying Utara No. 12A, Cilaki, Bandung


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:4.0
Pelayanan:3.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Kuliner_jalan2_mimi_henie

Alfa 2022

614 Review

148 Makasih