oleh Bara , 31 Mei 2017 (7 tahun yang lalu)
Tempatnya cocok ya buat ngumpul. Lokasinya strategis pinggir jalan. Belum terlalu ramai. Soal kopi disini enak. Lattenya pas. Enak dinikmatin sama kue kuehan.
Menu yang dipesan: Latte
Harga per orang: < Rp. 50.000
Kurva Coffee
(Kafe)
Lihat Menu »
Reviewer:
Bara
7 Review
4 Makasih