Review Pelanggan untuk Pho Ngon
Recommended Vietnamese food
oleh Levina JV (IG : @levina_eat & @levinajv), 23 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
Halo Gaes jangan lupa Makan ya , makanan aku kali ini dari pho ngon, salah satu Vietnamese restaurant yang recommended di Bandung . Disini pilihannya beragam dan menggiurkan , mulai dari : appetizer , main course , dessert , sampai minuman . Aku suka sama makanan disini , selain Disini semuanya fresh, tempat dan suasananya juga nyaman banget , yang pastinya disini halal . Next kita cobain ya varian yang lainnya , selamat makan semuanya .
📸 : Goi Cuon (Vietnamese Fresh Spring Roll) X Cha Gio (Vietnamese Fried Spring Roll) X Pho Bo (Traditional Vietnamese Beef Noodle Soup) X Pho Ga (Traditional Vietnamese Chicken Noodle Soup) X Banh Mi Bo ( Traditional Vietnamese Beef Sandwich) .
💸 Overall Appetizer : 24K-32K || Mains : 27K-43K || Dessert : 16K-29K || Drinks : 9K-47K .
🕐 Senin-Jumat & Minggu : 10.00-22.00 || Sabtu : 10.00-23.00 .
📍 Pho Ngon ; Paris Van Java LG , Sukajadi , Bandung .
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: goi chuon, banh mi bo, Pho ga, cha gio, Pho Bo
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: