Review Pelanggan untuk The Food Opera Express

Sensasi makanan khas Timur Tengah

oleh Inay , 26 Agustus 2018 (5 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di The Food Opera Express
Foto Makanan di The Food Opera Express
*Review di lokasi lama.

Pengen cobain makanan khas Arab...😄😁😍
Sekarang ga usah jauh jauh pergi ke Arab sana buat cobain makanan khas nya.
Kali ini sudah ada di Bandung salah satunya di The Food Opera Bandung Spesialisnya Kambing Bakar Arab.
Salah satunya ada Basmati Mandhi, Nasi Biryani dengan bumbu rempah rempah yang yang meresap didalamnya.
Dajaj Madhbi, Ayam Bakar bumbu Yaman, bumbunya wangi dan ga bikin eneg juga.
Dan masih banyak lagi, harus dicobain deh satu satu. Apalagi buat pecinta makanan serba bumbu rempah rempah.
Yang suka makan rame rame an juga disini juga ada paket buat rame ramean. Bisa buat 4 - 8orang.
Tempatnya pun enak ko,nyaman dan ada lesehannya juga loh..
Mari makan... 😊😆😄😊
"Spesialis Nasi & Kambing Bakar Arab"

By. The Food Opera Bandung

Jalan Gandapura No.27 Bandung

Idr. Rp. 35.000 - Rp. 600.000

Foto lainnya:

Foto Makanan di The Food Opera Express
Foto Makanan di The Food Opera Express
Foto Menu di The Food Opera Express
Foto Menu di The Food Opera Express
Foto Menu di The Food Opera Express
Foto Menu di The Food Opera Express
Foto Interior di The Food Opera Express
Foto Interior di The Food Opera Express

Menu yang dipesan: Dajaj Madhbi Kebab Dajaj Riyaz Basmati Mandhi

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

The Food Opera Express

(Arab/Timur Tengah)

Jl. Cendana No. 11A, Riau, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.8
Suasana:3.7
Harga:3.4
Pelayanan:3.8
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Inay

41 Review

28 Makasih