Review Pelanggan untuk Rangrami

Makan Nasi Padang ala Kafe

oleh Review Dika & Opik (@go2dika), 29 Juni 2024 (6 bulan yang lalu)

4.0
Foto Interior di Rangrami
Foto Eksterior di Rangrami

Makan hidangan Minang di tempat estetik? Apa sih yang Bekasi ngga bisa.

Kalau ke Rangrami, kita bisa nikmatin aneka hidangan khas Padang sambil ngopi dengan nyaman.

Pilihan menunya banyak, ada Soto Padang, Nasi Rendang, Tuna Asam Padeh dan Ayam Butter Kari.

Cobain Nasi Dendeng Balado, Nasi Cumi Cabai Hijau dan Kopi Butter. Meskipun platingnya ala kafe, tapi rasanya otentik lho!

Jenis masakan Minang rumahan bgt ini sih. Kopi butternya juga punya rasa unik yang sayang dilewatkan.

Foto lainnya:

Foto Interior di Rangrami
Foto Interior di Rangrami
Foto Makanan di Rangrami
Foto Makanan di Rangrami
Foto Makanan di Rangrami
Foto Makanan di Rangrami
Foto Eksterior di Rangrami
Foto Makanan di Rangrami

Menu yang dipesan: Nasi dendeng balado, Nasi cumi cabai hijau, kopi butter

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Rangrami

(Kafe)

Jl. Taman Galaxy Raya No. 7C, Bekasi Selatan, Bekasi


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.0
Suasana:5.0
Harga:4.0
Pelayanan:3.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Review Dika &amp; Opik (@go2dika)

Alfa 2022

1234 Review

467 Makasih