Review Pelanggan untuk Rumah Ponyo
Kenyamanan Hidangan Indonesia
oleh Salim Chan, 11 Agustus 2017 (7 tahun yang lalu)
Pertama sekali datang kesini itu nggak nyangka tempatnya seperti ini. Nuansa tradisional Indonesianya kental banget, apalagi di sore hari duduk di pondokannya.
Hidangan Indonesianya juga enak dan bervariasi, ikan guramenya lumayan, satenya pas, karedoknya lumayan. Untuk harga sudah sangat sesuai untuk nuansa dan makanannya.
Meeting pun jadi lancar
Menu yang dipesan: Gurame Goreng, Gurame Bakar, Gurame Asam Manis, Karedok, Sate Kambing, Sate Ayam, Es Jeruk Kelapa, Es Jeruk, kopi tubruk, Sayur Asem, Tahu dan Tempe.
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: