Review Pelanggan untuk Anthology Coffee and Tea

Ngopi di Sentul Yuk guys

oleh Hans , 13 April 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Interior di Anthology Coffee and Tea
Foto Makanan di Anthology Coffee and Tea

Ngopi sore ini di Anthology guysss. Tempat nya cozy ya guysss dan yg pasti bikin km betah untuk nongkrong di sana berlama lama. Kopi nya juga setrongg wangi dan enak ya guys. Pas perpaduan antara kopi dan susu nya. So recommended ya guys kalau lgi ke sentull

Menu yang dipesan: Coffee, Hot Coffee

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Anthology Coffee and Tea

(Kafe)

Sentul City, Danau Teratai
Jl. MH. Thamrin, Sentul, Bogor


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.8
Suasana:4.5
Harga:3.8
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Hans

Alfa 2021

686 Review

837 Makasih