Review Pelanggan untuk Ramen 1
Fish Katsu + Tonpeiyaki
oleh Rico Ericho, 12 Agustus 2017 (7 tahun yang lalu)
Melanjutkan kuliner di Margo City, saya lanjutkan makan di Ramen 1. Bernuansa 'Japanese Food' serta suasana yang nyaman serta cozy. Pelayanan yang bagus. Dan saya sukai boneka kucing dengan tangan melambai Ada sekitar 8-9 yang lucu diliat.
Bermula saya pilih menu beef tonpeiyaki yang cukup menarik minat dengan saos mayonnaise yang banyak di atas nya. Makanan enak nan sehat dengan harga sesuai.
Begitu pula dengan hotplate fish katsu, namun rasa menu kedua ini yang saya nilai biasa saja.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Beef Tonpeiyaki, Hotplate Fish Katsu
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: