
Review Pelanggan untuk Bilik Senja
Anak Baru di Pangpol V.
oleh Della Ayu, 15 Juli 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Ada kedai kopi baru di deretan Pangpol V, namanya Bilik Senja, unik ya? Tempatnya pun ga kalah unik, designnya dibikin seperti layaknya di bilik dan banyak tanaman jadi adem kalau sore-sore kesini.
Untuk kopinya, aku pesan latte karena belum ada manual disini. Rasanya normal, akan lebih baik kalau tidak diberi gula kalau tidak diminta.
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.