
Review Pelanggan untuk Bubur Ayam Mangga Besar 1
Good & pricey porridge
oleh Tania Amadea, 09 Mei 2024 (11 bulan yang lalu)
Makan kesini malem2 emang gapernah ngerasa salah ya 😅 Topping nya bisa kita pilih sendiri dari daging ayam hingga jeroan2nya. Untuk harga lumayan pricey, tekstur buburnya juga menurutku mudah encer. Tapi untuk rasanya sendiri masih oke dan comforting juga 😉
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000