Review Pelanggan untuk Camilan Seafood Korea

Not bad standar aja…

oleh Keinanda Alam, 28 September 2022 (2 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.2
Foto Interior di Camilan Seafood Korea
Foto Interior di Camilan Seafood Korea

[Camilan seafod korea - Grand Indonesia]‼️

Follow my instagram keinandaalam_ untuk ikuti keseharian aku

All of my review are honest review, so enjoy the review!

Bertempat di belakang GI, iya ini berada di food streetnya Gi yang selalu rame gitu

Tempatnya cukup bersih ga jorok, untuk variant rasanya ada 4 yaitu original (manis), tomyum, spicy, samyang

✴️ Tomyum
Kali ini aku pesanya tomyum yang harusnya rasanya lebih ke asem manis seger, kita dapet 8 topping yang rasanya ini lumayan aman, jadi campuran sauce tomyum yang seger asemnya sedikit manisnya juga

Untuk toppingnya cukup enak rata2 empuk2 chewwy gurih

#kulinerankenda

Foto lainnya:

Foto Interior di Camilan Seafood Korea
Foto Interior di Camilan Seafood Korea
Foto Makanan di Camilan Seafood Korea

Menu yang dipesan: tomyum

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Camilan Seafood Korea

(Korea)

Jl. Teluk Betung (Dekat Grand Indonesia Mall), Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.2
Rasa:3.0
Suasana:3.0
Harga:2.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Keinanda  Alam

348 Review

658 Makasih