Review Pelanggan untuk Chouman Dimsum

uenakss

oleh Vionna & Tommy, 27 Agustus 2020 (4 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Chouman Dimsum
Foto Makanan di Chouman Dimsum

🥢 siomay ayam .
🥢 siomay udang .
🥢 siomay vegie .
🥢 hakao .
🥢 hisit kao .
🥢 chicken feet .
dimsumnya enak, bikin nagih, dan harga terjangkau 😍 dimsumnya ga dominan tepung dan berasa tekstur dagingnya 👌 wajib dicocol pakai sambelnya 😍 selain itu mereka juga menjual yang frozen. jadi bisa kalian kukus atau di goreng. semakin praktis deh 😍

Foto lainnya:

Foto Makanan di Chouman Dimsum
Foto Makanan di Chouman Dimsum

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Chouman Dimsum

(China)

Jl. Kapten Tendean No. 12C, Mampang, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.0

Reviewer:

Foto Profil Vionna &amp; Tommy

Alfa 2021

894 Review

683 Makasih