Review Pelanggan untuk Cork&Screw
Lunch cantik
oleh ig: @andriselly , 22 April 2021 (3 tahun yang lalu)
Follow my ig: @andriselly
Salah 1 resto di PI yg ada semi outdoor area.
Resto ini adalah salah satu Union Group. Pelayanannya bagus, sigap, helpful.
Suasananya cozy, dng view Bundaran HI. Pilihan makanan cukup banyak. Ada western & asian.
Pesanan saya:
1. Snails in puff pastry with mushroom cream sauce
Ini siput yg diselimuti puff pastry. Enak, gurih, mushroom saucenya mantap. Recommended
2. Housemade squid ink spaghettini aglio olio with seafood
Porsinya gede. Topping seafoodnya juga banyak, ada udang & cumi. Diatasnya ada parutan keju. Rasanya cukup gurih tapi di bagian bawah agak underseasoned & ternyata utk tambahan parmesan, kena biaya tambahan.
3. Iced Latte
Enak! Emang kopi Union Group enak2 sih..
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
Reviewer: