
Review Pelanggan untuk Gradis & Co
Restaurant & Cafe
oleh Albert Murdiono, 14 Februari 2025 (15 hari yang lalu)
Mampir kesini karena mau ketemu orang pas dekat sini. Cuma minum hot americano saja dan kopi nya termasuk kopi enak arabica nya. Banyak menu makanan tapi sudah selesai makan siang. Banyak hiasan seperti akuarium, kebanyakan tempatnya semi outdoor tanpa AC, tapi ada ruangan AC nya juga tidak besar.
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000