Review Pelanggan untuk Jank Jank
WINGSTOP VERSI MURAH!
oleh Anggi Anindita, 01 Maret 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
Pertama kali kesini. Bumbunya bervariasi. Enak! Murah lagi! Karena dapet diskon juga sih waktu itu hehe tempatnya masih sepi. Luas juga sih tingkat 2.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: ala carte
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: