Review Pelanggan untuk Kopi Soe

Collab @cnlulaby

oleh @ItsLeenLeen_ , 17 Oktober 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di Kopi Soe

Aku suka sekali si tiramisoe ala ala nya cnlulaby ini, perpaduan paitnya kopi balance banget sama chocolate cream terus ada cocoa powder terus di lady finger nya yang manis gula gula nggak crunchy ini enak banget dong dicelup ke cokelat cream nya! Sayangnya belum bisa nambah nihh lady finger nya..

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Soe

(Kafe)

Jl. Pluit Karang Barat Blok O6 Barat No. 15, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.8
Suasana:3.6
Harga:3.9
Pelayanan:3.8
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil @ItsLeenLeen_

Alfa 2023

2875 Review

1577 Makasih