Review Pelanggan untuk Kopi Soe

Kopi segar nan nikmat

oleh Threesiana Dheriyani, 01 Juli 2021 (3 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Kopi Soe
Foto Makanan di Kopi Soe

Memang kopi banyak macam ya, tapi kopi ini bisa di banding dengan kopi2 lain ada ciri khas sendiri

Kesegaran dan rasa yg pas bisa kita peroleh dengan meneguk kopi nikmat ini

Harga yg diberikan sebanding dengan kenikmatan yg kita peroleh

Jangan terlalu banyak minum kopi jika ingin tubuhmu sehat hehe

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kopi Soe

(Kafe)

Jl. Tanjung Duren Raya No. 157A, Tanjung Duren, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.4
Suasana:3.5
Harga:4.4
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Threesiana Dheriyani

Alfa 2023

1034 Review

277 Makasih