Review Pelanggan untuk Kopitagram
New Menu
oleh Julian with danisa , 06 September 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Es Kecut Manis Hidup
Yeayyy kita nyobain menu baru dari kopitagram x michimomo, minuman baru namanya es kecut manis hidupĀ , haha namanya lucu banget, biar sama kek kecut manis hidup, minuman ini dibuat dari nanas, apel, dan yakult, trus ada potongan nanas nya, wah asli seger banget minumannya, ntapsssĀ
Follow our sosmed
IG: @Julianwithdanisa
Youtube: Julianwithdanisa
Menu yang dipesan: es kecut manis hidup
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Minuman)
Apartemen Grand Emerald, Lantai Ground, Blok GV No. 39
Jl. Raya Pegangsaan Dua, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Reviewer: