Review Pelanggan untuk Okayu Osho

Makan bubur di kolong jembatan with a cinematic view

oleh sushisassyme , 04 Juli 2022 (hampir 2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Makanan di Okayu Osho
Foto Makanan di Okayu Osho

'Okayu' means porridge and 'osho' means master. From their name, bisa ketebak lah ya specialitynya apa. Tempatnya a bit small, hanya berkapasitas sekitar 20 orang so make sure to make reservation first (esp if you wanna go there on the weekend!)
To be frank, i rather revisit on the weekdays both morning or afternoon dimana udara PIK masih enak2nya dan ga sumpek keramean orang.

• 𝗚𝘆𝘂𝗸𝗼𝘁𝘀𝘂𝘇𝘂𝗶: 7.5/10
Signature japanese porridge with bone marrow broth. It's basically a simple basic dish, tp dudeee it's sooooooo flavourful, super rich dan wangi. Konsistensi buburnya thick and smooth, although menurut gw toppingnya bolelah dibanyakin lagi hehehe. Porsinya juga bisa sharing up to 3 orang.
• 𝗞𝗮𝘄𝗮: 7/10
Ok aja lah.
• 𝗖𝗮𝘂𝗹𝗶𝗳𝗹𝗼𝘄𝗲𝗿: 7.5/10
Grilled cauliflower with sweet glaze. This one taste goood padahal tapi banjir minyak banget 😩

Foto lainnya:

Foto Eksterior di Okayu Osho
Foto Eksterior di Okayu Osho
Foto Interior di Okayu Osho
Foto Interior di Okayu Osho

Menu yang dipesan: Gyukotsuzui, Kawa, Cauliflower

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Okayu Osho

(Jepang)

Cove at Batavia PIK
Jl. Pantai Indah Kapuk, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.3
Suasana:3.8
Harga:3.5
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil sushisassyme

9 Review

9 Makasih