oleh awcavs X jktcoupleculinary, 27 Maret 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
Nah kemarin ini waktu main ke Central Park lagi pengen cobain makan disini dan ternyata makanannya memang enak banget ya, menu yang saya pesan itu hanging tender dan dagingnya bener2 juicy
Menu yang dipesan: Hanging Tender
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Porto Bistreau
(Barat)
Lihat Menu »
Reviewer:
awcavs X jktcoupleculinary
294 Review
87 Makasih