oleh Foodlalalaa , 24 Mei 2017 (7 tahun yang lalu)
Favorit hampir semua orang.. Siapa yang gak tau Potato Corner? Terkenal sama rasa bumbunya yang enak, plus french friesnya yg crunchy.. Favorit saya yang rasa Chilli BBQ, pedasnya berasa banget. Pesan yang size Mega udah pas menurut saya..
Menu yang dipesan: Chilli BBQ
Harga per orang: < Rp. 50.000
Potato Corner
(Snack)
Lihat Menu »
Reviewer:
Foodlalalaa
33 Review
21 Makasih