Romano Gelato  [ Es Krim ]
3.91 7 review

Romano Gelato

[ Es Krim ]
3.91 7 review
Rasa
4.1
Suasana
3.1
Harga : rasa
4.0
Pelayanan
4.0
Kebersihan
4.3

Pacific Place Mall, Lantai Lower Ground
Jl. Jenderal Sudirman, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Buka - Rabu (10:00 - 21:00)

Buka Senin - Minggu (10:00 - 21:00)

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Romano Gelato [ SCBD ]

  • Tipe KulinerEs Krim
  • Jam Buka
    Buka
  • Stasiun MRT/LRT Terdekat Istora - Keluar D
    duration 6 menit

  • PembayaranTunai
  • Cabang: ya

Fasilitas

Bekerja di sini? Klaim untuk perbarui info
  • Picture 1644909098
    https://assets-pergikuliner.com/j-L0YDMFezcqbWFZCG1jXwxkr8c=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2427523/picture-1644909098.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/ldNUtWdWhoZU4W8JNZu_7YeepC4=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2427523/picture-1644909098.jpg 2x
    385290
  • Picture 1644909098
    https://assets-pergikuliner.com/EKq4RqLVYy-rbRhstClUrpoMXzE=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2427524/picture-1644909098.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/DToyDFc3RX8uHFmsXk-qYiH0AU8=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2427524/picture-1644909098.jpg 2x
    385290
  • Picture 1656056189
    https://assets-pergikuliner.com/eptqCAZ5U0wau575Hq9WagkWjDU=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2539213/picture-1656056189.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/gBQXA9xSK_7LjsVVSTTfnMY_ZtM=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2539213/picture-1656056189.jpg 2x
    385290
  • Picture 1656056190
    https://assets-pergikuliner.com/_UOdj9nLg2h3DbE8sKi3bR7qX30=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2539214/picture-1656056190.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/c9WafPZyRLcDtMLYv26udbWAetM=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2539214/picture-1656056190.jpg 2x
    385290
  • Picture 1656056190
    https://assets-pergikuliner.com/8X_p6TyZRpVSYacSNlYswMiHIp4=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2539215/picture-1656056190.jpeg 1x, https://assets-pergikuliner.com/_gjmZI8KtsrHVgvleoLFn9C-dqI=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/2539215/picture-1656056190.jpeg 2x
    385290

Review dari pengunjung untuk Romano Gelato

Foto Profil Anisa Adya @anisaadya

Alfa 2023

2535 Review

Level 20

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Pancake Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

3.8  

Enak!

Akhirnya cobain gelato satu ini, super penasaran sih tapi kalo beli gelato disini mesti cari lokasi duduk dimana karena mereka ga menyediakan seating area.

Untuk pilihan gelato nya lumayan banyak, saya pesan yang small size (45,000) bisa pilih 2 rasa, saya pilih Kinder bueno dan Choco rocher, topping nya saya pilih pistachio.. keduanya hampir2 mirip sih rasanya karena sama2 chocolate dan dominan di hazelnut, bedanya kalo yang kinder bueno ada crunchy kinder bueno chocolate nya gitu, enak! Ga begitu manis juga rasanya pas.

Tanggal kunjungan: 21 Juni 2022
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.





Foto Profil Ladyonaf @placetogoandeat

Alfa 2023

4304 Review

Level 25

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Pancake Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

3.6  

Gelato Baru di PP

Gelato baru di Pacific Place, lokasinya persis depannya kemchic. Tempatnya hanya stall tapi dekorasinya terlihat classy dan menarik. display ice creamnya dijejer di wadah-wadah bening, sehingga terlihat sangat menarik sekali.  ada 16 variasi rasa gelato, aku pilih yang blue vanilla dan choco rocher, small cup bisa up to 2 rasa (45k). Blue Vanilla ini unik sekali berwarna biru tapi rasanya vanilla mint, aku pikir awalnya ini rasa buble gum/cotton candy. Enak banget! Choco Rocher juga enak, manis dan milky nya pas. Kedua rasa ini merupakan best seller mereka. Tekstur gelatonya halus dan creamy, which is karakter gelato yang aku suka banget, next time pasti balik lagi untuk coba rasa lainnya

Tanggal kunjungan: 06 April 2022
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!





Foto Profil Francine Alexandra

Alfa 2023

1399 Review

Level 18

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

3.8  

Romano

Newest Gelato Bar in town 🍨🤫

I tried their medium sized gelato (65k)! You can add up to 3 flavors but i only got 2 flavors;

Dolce Caffe’ and Fior Di Latte 🥛💫
I like the texture, soft and thick! Dolce Caffe has a bit taste of coffee and caramel, meanwhile FDL taste so milky and sweet! Not vanilla ya gengs… 😬😬

I also got myself a takeaway one ?205k) , i add those two flavors + Coco Coco🥥 and Limone🍋 (non dairy gelato). If you like coconut flavors, coco coco is the best option! 😊and to give a lil pop taste, Limone is so fresh!! 🌝

Come and try @romanogelato.id!
Pro tip: if u come on the weekend, come early!! they sold out fast😋🥸

#ecineats #romanogelato #gelatojakarta #pacificplace

Tanggal kunjungan: 27 Maret 2022
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!





Foto Profil Alyaa Angela

1 Review

Level 1

No Badge

3.8  

New Gelato Parlours in Pacific Place

Romano Gelato,

Letak lokasinya ada di Lower Ground Pacific Place.
Untuk tempatnya memang kecil dan tidak ada seat untuk kita menikmati gelatonya setelah memesan. Aku cobain Pistachio dan Nutella dan rasanya enaaak bangeet. Setelah pilih jenis size ice cream kita juga bisa pilih topping dengan tambahan biaya. Tapi tanpa toppingpun rasanya juga udah ennnaaak. Walaupun aku pesan size yang small tapi ternyata isinya banyak dan kenyang banget. Untuk pelayanan cepat dan ramah. Gak sabar untuk balik beli gelatonya lagi

Menu yang dipesan: Pistachio & Nutella

Tanggal kunjungan: 23 Maret 2022
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.





Foto Profil deasy foodie

Alfa 2022

497 Review

Level 14

BBQ Kopi Bakmi Pasta Sushi Dessert Bubble Tea

4.2  

gelatonya lembut banget

Pas tau romano buka di pacific place, langsung dong otw coba, lokasi nya di LG dekat lift turun.
Konsepnya grab n go gitu, gak ada tempat buat dine in.
.
Disini aku coba yg medium size ( 3 rasa ) yaitu :
fior di latte, choco rocher, cheesecake.
pas dicoba dimulut lumer lembut dg rasa manis yg pas, enak banget.
bisa pesen yg di cup, cone, atau brioche

Menu yang dipesan: medium size ( 3 rasa )

Tanggal kunjungan: 12 Februari 2022
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.





Foto Profil UrsAndNic

Alfa 2023

4996 Review

Level 25

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Pancake Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

3.8  

Dolce Caffe untuk pencinta kopi❤

Outlet Romano Gelato ini hanya berupa stall dengan design yang terlihat classy. Lokasinya di depan Kem Chicks dan TLJ. Ada sekitar 16 pilihan rasa gelato yang bisa dipilih, sayangnya dimasa ppkm ini belum bisa tasting. Size gelatonya ada cup size (small, medium dan large), Cone Size (small  dan medium). Dan disini ada pilihan dengan brioche juga. Ada beberapa pilihan toppig seperti diced pistachios, frutti pebbles, corn flakes, oreo crumbs dan almond sliced. Mereka juga punya kemasan take away di box yang lebih besar 500 gr dan bisa pilih max 5 flavors. Saya pilih cup size small 4oz (45k) bisa pilih max 2 flavours. Saya pilih Dolce Caffe – terasa bitter sweet coffee yang balance. Enak dan cukup mewah. Manisnya juga terasa pas. Tekstur gelatonya creamy dan sedikit sticky,  lembut dan padat. Recommended. Pistachio – termasuk salah satu best seller. Ini juga enak, taste pistachionya cukup terasa. Recommended.
 
Next time pasti akan beli lagi varian yang lainnya. Recommended untuk pencinta gelato.


Tanggal kunjungan: 04 Februari 2022
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.





Foto Profil Fannie Huang||IG:@fiehuang

Alfa 2023

3073 Review

Level 20

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Pancake Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

4.4  

Gelato Baru di Pacific Place

Romano Gelato merupakan kedai authentic gelato yang baru buka di mall Pacific Place di tanggal 30 Januari kemarin. Lokasinya ada di deket Kem Chicks, tepat di samping eskalator.

Pilihan menunya ada gelato pakai cup, cone maupun brioche. Harga menunya mulai dari 45k-85k. Selain itu mereka juga ada menu signature creation.

Buat kalian yang mau take away bisa beli Takeaway Box dan bisa milih sampai 5 flavour, jadi bisa mencoba aneka rasa.

Selain itu kalian juga bisa pesan via Tokopedia kalau mau yang kemasan jar. Harganya 130k per jar buat pembelian 1-2 jar. Kalau kalian beli 3 jar atau lebih, harganya jadi cuma 120k aja per jar.

Menu yang aku coba :

a. Medium (IDR 65k)

Aku pilih yang medium.pakai cone & aku bisa milih sampai 3 flavour. Selain itu juga ada beberapa jenis topping, baik standar maupun premium.

Topping yang kucoba :

×. Brownies Brittle

Teksturnya renyah. Sesuai namanya, rasanya mirip brownies, coklatnya berasa banget.

×. Diced Pistachios

Coxok buat kalian yang suka kacang renyah. Rasanya agak gurih dan pas banget buat menetralisir manis.

Gelato yang kucoba :

×. Dolce Caffe

Ini rasa gelato yang direcommend staffnya dan ternyata rasanya enak. Ini cocok buat kalian yang suka kopi karena ada rasa pahit maupun aroma kopi yang cukup terasa.

×. Choco Rocher

Kalau kalian suka coklat hazelnut, ini definitely must try. Rasa coklatnya terasa namun nggak super oversweet sampai bikin haus. Manisnya masih oke menurutku.

×. Pistachio

Rasanya nggak terlalu manis dibanding yang choco rocher dan teksturnya sedikit creamy.

b. Share In Jar (IDR 205k)

Sepaket berisi 500 gram gelato & bisa pilih maksimal 5 rasa. Aku mencoba rasa pistachio & 4 rasa lainnya.

Aku mencoba :

×. Yoghurt

Ini cocok buat kalian yang kurang suka manis. Aku suka banget, rasanya beneran kayak frozen yoghurt. Rasa asamnya pas & nggak manis sama sekali.

×. Nociolla Cremosa

Gelato ini merupakan perpaduan susu & hazelnut. Rasanya beneran rasa hazelnut & aroma kacangnya terasa.

×. Sweet Berries Cheesecake

Sesuai namanya, gelato ini pakai berry beneran. Rasanya perpaduan asam,.manis, sekaligus sedikit gurih ala cheesecake.

×. After Eight

After Eight merupakan brand chocolate mint dan gelato ini beneran rasa choco mint. Kebetulan aku memang suka rasa mint yang sesasinya dingin dengan potongan coklat.

Tanggal kunjungan: 02 Februari 2022
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Makasih Infonya!
4 pembaca berterima kasih.




Kamu juga bisa tulis pendapatmu, silakan klik di sini:

Keyword untuk mencari restoran ini:

Laporkan bahwa restoran sudah tutup atau info tidak akurat

Tanggal kunjungan
24 Apr 2024
Apa yang dipesan?