Review Pelanggan untuk Shabu Ghin
Shabu
oleh Eka M. Lestari, 25 November 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
Salah satu tempat shabu all you can eat yg recomended menurut gue. Side dish nya banyak dan dagingnya juga lembut banget.. gue abis sampe 15tray, parah ga berasa. Trus dessert nya juga enak2, menu minumannya juga lumayan variasi. Tempatnya juga oke, harga juga sesuai
Menu yang dipesan: Original konbu
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
Reviewer: