Review Pelanggan untuk Shanghai Express
Fancy restaurant
oleh hobinyaria , 08 September 2019 (5 tahun yang lalu)
Tempatnya fancy banget deh dan luas. Pelayanannya juga ramah, pesan dulu dan bayar baru deh bawa sendiri makanannya, seperti makan di restoran fast food.
Saya pesan paket Hoki 1 : nasi dan orange chicken sama teh tawar, seharga Rp 35K. Lalu pesan juga fish ball noodle soup, dim sum siomay & singkong panggang total jadi Rp 103.000
Nasi sama ayam manis (orange chicken) rasanya biasa aja sih. Tapi suka sama tekstur mie yang kecil2, potongan daging ayamnya bikin gurih, lebiy enak dimakan dengan hanya sedikit kuah. Siomay biasa aja,singkong panggangnya yang enak, kayak gak berasa makan singkong.
Tersedia area makan di bagian dalam dan luar, ada restroom juga di bagian dalam restoran. Buat foto2 OOTD jg keceh.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(China)
Reviewer: