Review Pelanggan untuk Sora Croquant Chou

Rasa ice cream yang unik

oleh Ulfah Yunita, 21 September 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Sora Croquant Chou

Dari sejak sebulanan yang lalu penasaran sama sora tapi baru kemarin sempetin icip ini. Yang aku coba camembert cheese ice cream. Keliatannya sih biasa aja, dan tampilannyapun kaya vanilla ice cream biasa tapi pas dicoba beuuh asdfghjkl deh pokonya, baru kali ini makan ice cream rasa cheese gitu. First impressionnya itu rasa yang unik! Yang bikin enaknya itu kacangnya wkwkk. Ice creamny akan menjadi biasa aja saat kacangnya udah abis uhuk. Aku lebih suka sama kacang yang ada di ice creamnya itu, klo rasa conenya sih biasa aja ya kaya eskrim2 diluaran sana.

Menu yang dipesan: camembert cheese ice cream

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Sora Croquant Chou

(Toko Kue)

St Moritz Mall (Lippo Mall Puri), Lantai 1
Jl. Puri Indah Boulevard Blok U1, Puri, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:3.3
Harga:3.6
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Ulfah  Yunita

30 Review

13 Makasih