Review Pelanggan untuk Soto Betawi Bang Untung
Gurih
oleh Fransiscus , 03 Juli 2020 (4 tahun yang lalu)
Nyoba soto Betawi yang terletak di kawasan mangga dua square dan kali ini memesan soto Betawi campur yang isinya terdiri dari babat, daging , serta tomat dan kentang
.
Untuk kuahnya menggunakan campuran santan,kaldu sapi, serta sedikit susu sehingga menghasilkan aroma yang gurih
.
Tempat : soto Betawi bang untung
Alamat : mangga dua square lantai UG, mangga dua, Jakarta utara
Halal
Jam buka : 10-22
.
Menu yang dipesan
1.Soto Betawi + nasi ( IDR 23.000)
.
Penilaian
Untuk rasanya sendiri cenderung gurih dan lezat pada bagian kuahnya sedangkan untuk isiannya masih perlu perbaikan
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: soto +nasi
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Indonesia)
Mangga Dua Square, Lantai Basement 1
Jl. Gunung Sahari No. 1, Mangga Dua, Jakarta Utara
Reviewer: