Review Pelanggan untuk Sour Sally
White skim
oleh hobinyaria , 15 Oktober 2023 (1 tahun yang lalu)
Lagi kepingin yg dingin2, akhirnya pesan yang regular white skim, sekitar IDR 47k. Dpt 2 topping, saya pilih strawberry sama nata de coco.
Rasanya segar, jelas gak manis, lumayan bikin adem. Tempatnya sendiri gak terlalu besar, hanya muat paling banyak 6 orang. Kebanyakan beli utk takeaway
Kadang suka posting di IG: @hobinyaria atau di Google Maps or di Blog. Boleh2 DM jika ada yang mau ditanyakan.
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: