Review Pelanggan untuk Sushi King
Sushi enak di cakung
oleh awcavs X jktcoupleculinary, 23 Maret 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
Ada lagi nih satu brand sushi enak. Kemaren ini makan sushi king yang di cabang Aeon JGC, sushinya enak2 dan banyak pilihannya. Ada juga menu2 lain selain sushi yang juga tak kalah enaknya
Menu yang dipesan: Sushi
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Jepang)
AEON Mall Jakarta Garden City, Lantai Ground
Jl. Jakarta Garden City, Cakung, Jakarta Timur
Reviewer: