Review Pelanggan untuk The Grand Ni Hao
Restoran chinese food yang enak di daerah puri
oleh Budi Lee, 11 September 2015 (9 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Kepiting Soka Lada Garam
Tahu dengan Ayam Cincang
Karena keluarga gua lumayan suka chinese food, jadi standar kita mayan tinggi. Tapi grand ni hao ini ternyata enak juga yah. Awalnya ga percaya rating di pergikuliner, tapi ternyata bener
Gua pesen, yang enak itu adalahÂ
- Hot plate kangkung
- Bakmi Goreng
- Ayam Goreng Special Ala Ni Hao
Yang biasa aja:
- Kepiting Soka
- Tahu dengan Ayam Cincang
Karena saat itu rame, pelayanannya kurang terlayani dengan baik sih meja gua, tapi ya not bad lah, masih blom ampe marah2
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Kepiting Soka Lada Garam, Ayam Goreng Special Ala Ni Hao, Tahu Dengan Ayam Cincang, Hot Plate Kangkung, Bakmi Goreng
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(China)
Reviewer: