Review Pelanggan untuk Titik Temu Coffee

Pricey

oleh hobinyaria , 26 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.6
Foto Interior di Titik Temu Coffee
Foto Interior di Titik Temu Coffee

Mampir bareng teman dan hampir saja gak kebagian tempat duduk karena rameee. Pesan mocha panas dan cheese pie. Suka sm mocha panasnya tapi gak terlalu sama kuenya. Ukuran sama harganya gak imbang. Kuenya lembut sih pas dimakan, tapi kecil banget.
Harga yang tertera belum termasuk pajak. Tidak menerima pembayaran tunai. Pelayanannya ramah dan mereka membantu mencarikan tempat duduk yang kosong. So you get what you pay for the service and the place.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Titik Temu Coffee
Foto Interior di Titik Temu Coffee
Foto Interior di Titik Temu Coffee

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Titik Temu Coffee

(Kafe)

M Bloc Space
Jl. Sisingamangaraja No. 37, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:3.7
Harga:3.4
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil hobinyaria

Alfa 2023

1371 Review

581 Makasih