Review Pelanggan untuk Yellowfin
Elegant Japanese dinning
oleh Keegan Bryan, 08 September 2018 (6 tahun yang lalu)
Barachirasi Wakame
Restoran Jepang modern dengan banyak minuman alkohol yang dipajang, merokok diperbolehlan dan tersedia kursi bar, sofa dan meja biasa. Menu kurang lebih memiliki harga cukup premium walaupun kualitas cukup terjamin seperti daging empuk, ikan mentah yang berkualitas. Secara keseluruhan restoran ini rekomended untuk dicobai walaupun harga dan ukuran porsi makanan diseimbangi dengan pelayanan yang memuaskan
Menu yang dipesan: Barachirasi Wakame
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
Reviewer: