Review Pelanggan untuk Kedai Kopi Kota

Tempat ngopi di tengah kota..

oleh El Yudith, 28 September 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Kedai Kopi Kota
Foto Makanan di Kedai Kopi Kota

Kedai ini pas banget ditengah kotanya Surabaya,. Suara & pemandangan seliweran kendaraan menghiasi pandangan  jika kita duduk disini.. tidak bising tapi tidak sunyi juga..

Beragam jenis kopi ada disini, dan beragam cara membuat kopi juga ada.. sekelas cafe tapi ini lebih idealis dengan kopinya yg dibikin secara manual..

Snacknya pun mendukung, ada pisang goreng, ketela goreng, roti bakar maupun pancake.  Lengkap

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kedai Kopi Kota

Menu yang dipesan: Cold Brew + Milk & Fried Cassava

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kedai Kopi Kota

(Kafe)

Jl. Embong Malang No. 73G, Genteng, Surabaya


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.0
Suasana:4.3
Harga:4.0
Pelayanan:4.7
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil El Yudith

385 Review

358 Makasih