Review Pelanggan untuk Kopi Janji Jiwa

Toast nya juaraaa

oleh Agatha Maylie, 15 Juni 2020 (4 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Kopi Janji Jiwa
Foto Makanan di Kopi Janji Jiwa
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.

Order lewat grabfood

Edisi mencoba Jiwa Toast.
Sebetulnya ini paketan... kalau di grabfood namanya combo 3 (di cek di grabfood masing2 ya, ada combo 1 - 4). 1 paket isinya ada toast dan minuman (cuma bisa pilih teh / kopi).

Daaann, toast nya enakkkk.... maafkan fotonya yang jelek, tapi seriously enakk banget, roti nya, saos, sampai isiannya, worth to try.

Menu yang dipesan: Es kopi hitam, Crispy Chicken

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kopi Janji Jiwa

(Minuman)

The Square Ballroom ICBC Center
Jl. Basuki Rahmat No. 16 - 18, Tegalsari, Surabaya


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.7
Suasana:4.0
Harga:3.3
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Agatha Maylie

131 Review

63 Makasih