Review Pelanggan untuk Auntie Anne's

Pretzel Stix YUM!

oleh Indra Mulia, 10 April 2020 (4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di Auntie Anne's

Lokasinya di keberangkatan T3 sebelum masuk ke dalam. Tersedia cukup banyak seating dibanding outlet di mall. Order “Almond Choco Cream Cheese Stix” yg isinya campuran coklat dan keju. Uhhh enaknya dimakan pas baru matang, pretzelnya empuk dan kenyal, fillingnya penuh 😋

Menu yang dipesan: Almond Choco Cream Cheese Stix

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Auntie Anne's

(Snack)

Soekarno Hatta International Airport Terminal 3 Ultimate, Lantai 2
Jl. Raya Bandara, Benda, Tangerang


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.2
Suasana:3.5
Harga:3.8
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Indra Mulia

Alfa 2022

2518 Review

1319 Makasih