Review Pelanggan untuk Bube
Bube 210721
oleh Wahyudi Oka, 21 Juli 2020 (sekitar 4 tahun yang lalu)
Kedatangan yang pertama ke Bube pada saat pandemi covid19, sepi cuma gw doang yang isi.
Tempat = 7.5, cukup nyaman namun tidak luas. Tempatnya berAC bisa nongkrong berlama-lama sambil menikmati free wifinya .
Minumam = 8, saya pesan cheese milk boba, saya pikir kemanisan di sedotan pertama tapi ternyata belum dikocok/ diaduk, hahaha. Untuk bobanya standar.
Harga = 7.5, seharga 25rb.
Terimakasih, jossss
Menu yang dipesan: cheese milk boba
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: