Review Pelanggan untuk de Momchi
de momchi
oleh Richie Niclaus, 22 Mei 2021 (3 tahun yang lalu)
Lokasinya ada di Broadway alam sutera tenant pertama dari pintu arah pasar 8, karna di broadway jadi tanpa indoor seating tapi banyak outdoor seatingnya.
1. Capucino (3/5)
Karna ini bukan coffee shop, rasa kopinya sih standard tapi cukup lah buat nemenin makan donatnya, btw its 25k so a bit too much.
2. Donat (4/5)
Donatnya lembut ngga berminyak dan fillingnya juga banyak harganya bervariasi 12-20k.
Selain donat disini juga ada cookies, eclairs, cake & cake in jar. Will be back for other menus next time.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Donat
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Toko Kue)
Flavor Bliss, The Broadway
Jl. Alam Sutera Boulevard, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan
Reviewer: