Review Pelanggan untuk Go! Go! Curry!

Go! Go! Curry Indonesia

oleh gabriella prameswari, 22 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
Foto Makanan di Go! Go! Curry!

Currynya thick dan hitam, memang beda dari curry Jepang pada umumnya. Tp rasa dan kualitas sama dengan di Jepang. Shrimp currynya menggunakan udang yang besar banget sebesar piringnya . Ditambah fukujinzuke makin segar.

Menu yang dipesan: Shrimp Curry size S

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
3 pembaca berterima kasih.

Informasi

Go! Go! Curry!

(Jepang)

Living World Alam Sutera, Lantai Ground
Jl. Alam Sutera Boulevard, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:3.8
Harga:3.6
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil gabriella prameswari

1 Review

3 Makasih