Review Pelanggan untuk Haraku Ramen
Baru buka di Lippo Karawacib
oleh Feodora @dora_thefoodie, 17 Maret 2024 (11 bulan yang lalu)
Sukiyaki Beef Sapporo Ramen (53k) Sangat pedas di tenggorokan, jika tidak kuat makan pedas ga rekomen cobain yang ini. Untuk tekstur mie nya ga kecil dan lembut.
Chicken Chasu Miso Paitan
Untuk tekstur mie nya sama semua, bedanya ini rasa kuahnya mirip persis seperi miso tapi lebih thick aja. Untuk telornya setengah matang.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Jepang)
Supermal Karawaci, Lantai Upper Ground
Jl. Boulevard Diponegoro No. 105, Karawaci, Tangerang
Reviewer: